Tim Mahasiswa SBM ITB Raih Prestasi di Kompetisi Nasional IDSC

SURABAYA — Tim mahasiswa Sekolah Bisnis dan Manajemen Institut Teknologi Bandung (SBM ITB) yang tergabung dalam Tim Marsha berhasil meraih Juara 2 dalam ajang International Development Student Conference (IDSC) yang diselenggarakan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Airlangga (UNAIR).Tim Marsha beranggotakan Rasikha Zafiraliya, Darrell...

22 Januari 2026

Homecoming Alumni Teknik Material ITB: Dari Penghormatan hingga Kolaborasi Akademik

BANDUNG, itb.ac.id – Fakultas Teknik Mesin dan Dirgantara (FTMD) Institut Teknologi Bandung (ITB) melalui Program Studi Ilmu dan Teknik Material menyelenggarakan Homecoming Alumni Teknik Material ITB pada Sabtu (10/1/2026) di Gedung Labtek II FTMD ITB. Kegiatan ini menjadi wadah untuk mempererat hubungan alumni dan sivitas akademika sekaligus...

22 Januari 2026

FTMD ITB Dorong Pengembangan Industri Berkelanjutan melalui Talk Show Green Materials

BANDUNG, itb.ac.id - Institut Teknologi Bandung (ITB) melalui Fakultas Teknik Mesin dan Dirgantara (FTMD) menyelenggarakan Talk Show Green Materials pada Sabtu (10/1/2026), di Aula Barat, ITB Kampus Ganesha.Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya ITB dalam mendorong pengembangan dan penerapan material ramah lingkungan sebagai respons terhadap...

22 Januari 2026

ITB Perkuat Pemulihan Pascabencana di Sumatra melalui Aksi Kemanusiaan dan Kolaborasi Lintas Sektor

Rektor ITB, Prof. Dr. Ir. Tatacipta Dirgantara, M.T. bersilaturahmi dengan Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB), Letjen TNI Dr. Suharyanto, S.Sos., M.M., di Aceh, Jumat (26/12/2025) lalu.BANDA ACEH, itb.ac.id — Institut Teknologi Bandung (ITB) melalui Direktorat Pengabdian kepada Masyarakat dan Kemitraan (DPMK) terus menunjukkan...

22 Januari 2026

ITB Perkuat Sinergi Internal Menuju Ranking 150 Dunia dan Perguruan Tinggi Berdampak

BANDUNG, itb.ac.id — Institut Teknologi Bandung (ITB) terus memperkuat sinergi kepemimpinan dan tata kelola sebagai bagian dari visi besar ITB 2030. Upaya ini dilakukan untuk memastikan seluruh unit kerja bergerak selaras dalam mendukung transformasi institusi.Sebagai langkah strategis, ITB menyelenggarakan Konsinyering, Pembekalan, dan Workshop...

21 Januari 2026

Kolaborasi ITB–Pemkab Kuantan Singingi, Siapkan SDM Unggul untuk Perkuat Pembangunan Daerah

BANDUNG, itb.ac.id - Institut Teknologi Bandung (ITB) menandatangani Nota Kesepahaman (MoU) dengan Pemerintah Kabupaten Kuantan Singingi (Pemkab Kuansing) dalam bidang pendidikan, penelitian, dan pengabdian kepada masyarakat. Penandatanganan berlangsung pada Rabu (21/1/2026) di Ruang Rapim A, Gedung Rektorat ITB, Bandung.MoU tersebut...

21 Januari 2026

Tim Mahasiswa ITB Juara 1 Nasional Kompetisi Interpretasi Seismik Bidang Energi

Kiri ke kanan: Bagas Prakasa Akbar, M. Aufar Al Ghiffary, dan Abid Syabala berfoto bersama di Plaza Widya Nusantara, ITB Kampus Ganesha setelah meraih Juara 1 Seismic Interpretation dalam Geophysics Festival 2025, Selasa (20/1/2026). (ITB/Vito Egi Nandriansyah)BANDUNG, itb.ac.id – Tim mahasiswa Teknik Geofisika Institut Teknologi Bandung (ITB)...

21 Januari 2026

Ubah Tantangan Emisi Jadi Peluang, Tim Mahasiswa ITB Juara 1 Kompetisi Paper dan Poster Internasional

Tim SYG meraih juara pada Paper and Poster Competition International Energy Summit (IES) 2025, Minggu (19/10/2025), di Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta. (Dok. Tim SYG)BANDUNG, itb.ac.id – Prestasi membanggakan kembali ditorehkan mahasiswa Institut Teknologi Bandung (ITB). Tim SYG, mahasiswa Program Studi Teknik Perminyakan ITB, meraih Juara...

19 Januari 2026

Pengabdian Masyarakat HIMAFI dan KMKL ITB, Tanam Mangrove Perkuat Proteksi Pesisir Karawang dari Abrasi

Aksi Tanam Mangrove Kolaborasi Himpunan Mahasiswa Fisika (Himafi) dan Keluarga Mahasiswa Teknik Kelautan (KMKL) Bersama Warga Desa Cemarajaya, Sabtu (6/12/2025) (Dok. Community Service HIMAFI X KMKL)KARAWANG, itb.ac.id – Abrasi yang terjadi di wilayah pesisir Karawang menggugah semangat mengabdi Himpunan Mahasiswa Fisika (HIMAFI) dan Keluarga...

19 Januari 2026