#Responsible Consumption And Production
Inovasi Teknologi di Sektor Pertanian, Alumnus Teknik Mesin ITB Heri Sunarto Terima Penghargaan dari Presiden Prabowo
8 Januari 2026SITH ITB Edukasi Pangan Lokal dan Probiotik untuk Pencegahan Stunting di Rancakalong
23 Desember 2025Inovasi Biomaterial Berbasis Limbah Cangkang Telur Antar Tim Mahasiswa ITB Raih Prestasi di ISOLA Business Plan Competition 2025
22 Desember 2025
ITB Sabet Dua Penghargaan di UI GreenMetric Indonesia Awarding 2025
SEMARANG, itb.ac.id - Institut Teknologi Bandung (ITB) berhasil menyabet dua penghargaan dalam ajang UI GreenMetric Indonesia 2025. Acara awarding ajang UI GreenMetric Indonesia tahun ini diselenggarakan pada Selasa, 16 Desember 2025, di Universitas Diponegoro, Semarang.Dalam awarding tersebut, ITB yang diwakili Prof. Dr. Herto Dwi Ariesyady,...
17 Desember 2025
PRIMA dan CEO Summit ITB 2025: Perkuat Sinergi Akademisi dan Industri
BANDUNG, itb.ac.id — Institut Teknologi Bandung (ITB) melalui Kantor Wakil Rektor Bidang Riset dan Inovasi (WRRI) menyelenggarakan rangkaian kegiatan pameran hasil riset, inovasi, dan pengabdian kepada masyarakat (PRIMA) dan CEO Summit 2025 pada Senin–Selasa (15–16/12/2025). Kegiatan ini berlangsung di ITB Innovation Park Bandung Teknopolis...
15 Desember 2025
Ubah Limbah Ternak Menjadi Energi Bersih, Tim FLUX ITB Raih Juara 2 Nasional
Tim Flux berfoto bersama dengan dewan juri setelah mendapatkan hadiah juara pada ajang Gandeng x TBS Renewable Energy Ideation Challenge 2025 di Marketing Gallery Urban Forest Cipete, Rabu (12/11/20245) (Dok. Panitia)BANDUNG, itb.ac.id – Tim mahasiswa Institut Teknologi Bandung (ITB) yang menamakan diri Tim FLUX berhasil meraih Juara 2 pada...
2 Desember 2025
SEMARAK KKN ITB 2025 Pamerkan Inovasi dan Kontribusi Mahasiswa untuk Desa
BANDUNG, itb.ac.id – Institut Teknologi Bandung melalui Direktorat Kemahasiswaan (Ditmawa) menggelar SEMARAK KKN ITB 2025 pada Jumat (28/11/2025) di Aula Timur ITB. Agenda ini menampilkan hasil karya dan inovasi 342 mahasiswa yang telah melaksanakan Kuliah Kerja Nyata (KKN) di Kabupaten Kuningan pada 5–29 Agustus 2025. Kegiatan ini bertujuan...
2 Desember 2025
Riset Multidisiplin ITB Terbit di Jurnal Q1 Internasional Resources Policy: Analisis Dinamika Kebijakan Nikel Indonesia
BANDUNG, itb.ac.id – Institut Teknologi Bandung (ITB) kembali menorehkan capaian penting melalui publikasi riset multidisiplin mengenai tata kelola nikel Indonesia di jurnal internasional bereputasi Resources Policy, sebuah jurnal Q1 terindeks Scopus yang berada pada tatanan top 10% untuk publikasi di bidang kebijakan sumber daya alam....
26 November 2025
ITB dan MGMP Kimia Garut Tingkatkan Kompetensi Guru melalui Literasi Zat Pewarna Makanan
GARUT, itb.ac.id – Institut Teknologi Bandung (ITB) bersama Musyawarah Guru Mata Pelajaran (MGMP) Kimia SMA Kabupaten Garut menyelenggarakan program pengabdian masyarakat bertajuk Peningkatan Kompetensi Guru dan Literasi Bahan Pewarna Kimia dalam Makanan, yang berlangsung di Ruang Rapat SMAN 1 Garut, Jumat (21/11/2025). Kegiatan ini digelar...
27 November 2025
Inovasi Tim Mahasiswa ITB: Sistem Hidrogen Hijau dari Emisi Karbon dan Limbah Panas Geothermal, Raih Prestasi Internasional
BANDUNG, itb.ac.id — Tim mahasiswa Institut Teknologi Bandung (ITB) lintas program studi, Tim Jawa-ra-santuy, yang terdiri dari Hanif Yusran Makarim (Rekayasa Pertanian), Muhammad Daffa Anrizky (Teknik Bioenergi dan Kemurgi), dan Bondan Attoriq (Teknik Metalurgi) berhasil menorehkan prestasi Juara 1 International Paper and Poster Competition Oil...
26 November 2025


.jpg)