Kolaborasi HMM ITB dan HMF ‘Ars Praeparandi’ ITB: Tingkatkan Produktivitas Pertanian dan Kesehatan Masyarakat
Kegiatan Pengabdian Masyarakat Kolaborasi HMM ITB dan HMF ‘Ars Praeparandi’ ITB di Desa Wanasari.BANDUNG, itb.ac.id - Himpunan Mahasiswa Mesin (HMM) ITB berkolaborasi dengan Himpunan Mahasiswa Farmasi (HMF ‘Ars Praeparandi’) ITB melakukan pengabdian masyarakat di Dusun Awisewu, Desa Wanasari, Kecamatan Naringgul, Kabupaten Cianjur...
4 Desember 2024