Hilangkan Noda Hitam dengan Teknologi Nano, Kolaborasi ITB dan St. Morita Farma

BANDUNG, itb.ac.id - Pusat Penelitian Nanosains dan Nanoteknologi Institut Teknologi Bandung (PPNN ITB) menandatangani Memorandum of Understanding (MoU) dengan PT. St. Moria Farma di Gedung CAS, ITB Kampus Ganesa, Rabu (18/12/2024). Kerja sama tersebut terkait inovasi nano avocado oil pada salah satu kosmetik yang telah dikeluarkan PT....

20 Desember 2024

Jalin 106 Kerja Sama di Tahun 2024, Ditmawa ITB Gelar Apresiasi Mitra Kemahasiswaan

BANDUNG, itb.ac.id – Institut Teknologi Bandung (ITB) melalui Direktorat Kemahasiswaan (Ditmawa) menggelar kegiatan Apresiasi Mitra Kemahasiswaan ITB 2024 di Aula Timur ITB, Jumat (6/12/2024). Acara ini bertujuan untuk memberikan penghargaan kepada para mitra yang telah mendukung berbagai kegiatan kemahasiswaan di ITB. Wakil Rektor Bidang...

7 Desember 2024

Dari Ide Kampus ke Terobosan Bisnis: ParagonCorp Open House untuk Lulusan ITB

JAKARTA, itb.ac.id - PT Paragon Technology and Innovation menggelar “ParagonCorp Open House for ITB: From Campus Ideas to Business Breakthroughs”, di Kantor Pusat PT Paragon Technology and Innovation, Jalan Swadarma Raya, Kampung Baru IV, Jakarta, Jumat (11/10/2024). Kegiatan ini khusus diselenggarakan bagi lulusan baru Institut Teknologi...

26 November 2024

PT Anugerah Pharmindo Lestari dan SBM ITB Jalin Kemitraan Strategis untuk Pengembangan Pendidikan dan Industri

BANDUNG, itb.ac.id - PT Anugerah Pharmindo Lestari (APL), bagian dari Zuellig Pharma, dan Sekolah Bisnis dan Manajemen Institut Teknologi Bandung (SBM ITB) menandatangani Perjanjian Kerjasama (PKS) untuk mendukung pengembangan pendidikan, Jumat (11/10/2024), di Amphiteater 1 Gedung MBA ITB. Presiden Direktur APL Christophe Piganiol dan Dekan SBM...

25 November 2024

ITB Terima Kunjungan Universitas Airlangga: Sinergi Optimalisasi Implementasi Permendikbud Ristek No. 53 Tahun 2023

BANDUNG, itb.ac.id — Institut Teknologi Bandung (ITB) menerima kunjungan dari Universitas Airlangga, di Rapim B, Rektorat ITB, Kamis (7/11/2024). Kunjungan ini dihadiri oleh Wakil Rektor Bidang Akademik dan Kemahasiswaan ITB, Prof. Dr. Ir. Jaka Sembiring, M.Eng. beserta pimpinan lainnya. Pada pertemuan ini, Universitas Airlangga melakukan studi...

11 November 2024

Pertemuan ITB dan Osaka Metropolitan University, Jajaki Kerja Sama Pendidikan hingga Riset

BANDUNG, itb.ac.id - Institut Teknologi Bandung (ITB) menerima kunjungan delegasi Osaka Metropolitan University di Rapim A, Gedung Rektorat ITB, Rabu (6/11/2024). Kunjungan ini bertujuan untuk mendiskusikan berbagai rencana program kerja sama dalam memperkuat kolaborasi antara kedua institusi pendidikan tinggi.Dalam kesempatan tersebut, Vice...

6 November 2024

Kolaborasi FTMD ITB dengan PT KAI, Lahirkan SDM Unggul dan Berdaya Saing

BANDUNG, itb.ac.id – Sebanyak 21 mahasiswa Program Kerja Sama Magister antara PT Kereta Api Indonesia (PT KAI) dan FTMD ITB berhasil lulus pada wisuda pertama tahun akademik 2024/2025.Program ini merupakan kerja sama antara FTMD ITB dan PT KAI batch 1 yang dimulai pada tahun ajaran 2020-2021. Dengan seleksi yang ketat, PT KAI Persero mengirimkan...

4 November 2024