Fermenstation 2024: Menjelajahi Sains dan Seni Fermentasi Kecap Ikan
Fermenstation yang dilaksanakan di Lapangan Cinta CC Timur ITB Kampus Ganesha pada Jumat (14/06/2024). (Dok. Panitia)BANDUNG, itb.ac.id - Kelompok Keilmuan Bioteknologi Mikroba berkolaborasi dengan Himpunan Mahasiswa Mikrobiologi "Himamikro Archaea" Institut Teknologi Bandung (ITB) mengadakan Fermenstation pada Jumat (14/6/2024) di Lapangan Cinta...
28 Juni 2024Priyanka Puteri Ariffia, Mahasiswa ITB Runner Up 3 Miss Indonesia 2024
BANDUNG, itb.ac.id - Ajang Miss Indonesia adalah kontes kecantikan yang menampilkan wanita-wanita inspiratif dari berbagai latar belakang. Pemenang dari kontes ini akan terlibat dalam berbagai kegiatan sosial di daerah-daerah yang membutuhkan bantuan.Tahun ini, salah seorang mahasiswa Program Studi Biomanajemen Institut Teknologi Bandung (ITB),...
27 Juni 20245 Karya Mahasiswa DKV FSRD ITB Terpilih untuk Pameran Bumilangit
BANDUNG, itb.ac.id – Program Studi Desain Komunikasi Visual (DKV), Fakultas Seni Rupa dan Desain, Institut Teknologi Bandung (FSRD ITB) menggelar pameran karya tugas mata kuliah Ilustrasi Aplikatif yang berkolaborasi dengan Bumilangit bertajuk “Heroisme dalam Cerita Gambar”.Pameran ini berisi karya-karya ilustrasi 10 tokoh utama dari cerita...
27 Juni 2024Pemilihan Duta Kampus ITB 2024: Agen Perubahan untuk Generasi Emas 2045
Dok Humas ITB/M.Naufal HafizhBANDUNG, itb.ac.id - Institut Teknologi Bandung (ITB) menyelenggarakan Malam Puncak Pemilihan Duta Kampus 2024, Rabu (26/6/2024) di Aula Timur, ITB Kampus Ganesha. Pemilihan Duta Kampus ITB 2024, merupakan wujud nyata komitmen ITB dalam melahirkan pemimpin masa depan yang memiliki integritas tinggi, jiwa kepemimpinan,...
27 Juni 2024Pelatihan SBM ITB Akselerasi Digital Marketing UMKM dengan Optimalisasi Live Streaming
BANDUNG, itb.ac.id - Tiga dosen Sekolah Bisnis dan Manajemen, Institut Teknologi Bandung (SBM ITB) menjadi pemateri dalam pelatihan pengoptimalisasian live streaming untuk akselerasi digital marketing UMKM. Kegiatan dilakukan di Aula Sekretariat Dewan Kerajinan Nasional Daerah Jawa Barat, Rabu (26/6/2024).Ketiga dosen tersebut adalah Prof. Wawan...
27 Juni 20246 Mahasiswa Teknik Perminyakan ITB Raih Prestasi pada Lomba Internasional Plan of Development OGIP 2024
BANDUNG, itb.ac.id - Tim ESP dari Institut Teknologi Bandung (ITB) berhasil meraih juara dalam kompetisi internasional bergengsi, Plan of Development OGIP 2024. Tim tersebut terdiri dari enam mahasiswa Teknik Perminyakan angkatan 2020 yaitu Dimas Naufal Al Ghifari, M. Erik Gunawan, Muhammad Naufal Aurora, Jeraldo L.H. Manulang, Aryo Fadhilah...
26 Juni 2024ITB Berbagi Pengalaman tentang Pendidikan Tinggi dengan Delegasi FLBA Timor Leste
BANDUNG, itb.ac.id - Institut Teknologi Bandung (ITB) menerima kunjungan dari ASEAN Human Development Organisation (Pengembangan Sumber Daya Manusia Asia Tenggara), di Rapim A, Gedung Rektorat ITB, Jumat (21/6/2024). Dalam pertemuan tersebut, ITB berdikusi dengan delegasi dari Timor Leste terkait pendidikan tinggi.ASEAN Human Development...
26 Juni 2024