Index

ITB Luncurkan Program Magister Multidisiplin untuk Mendorong Pendidikan yang Kolaboratif dan Holistik

BANDUNG, itb.ac.id — Institut Teknologi Bandung meluncurkan Program Magister Multidisiplin pada Sabtu (10/6/2023). Tujuan diluncurkannya program tersebut untuk mendorong pendidikan yang kolaboratif dan holistik di ITB. Acara tersebut diresmikan langsung oleh Wakil Rektor Bidang Akademik dan Kemahasiswaan, Prof. Dr. Ir. Jaka Sembiring, M.Eng.,...

Mengusung Inovasi Produk Wastewater Treatment, Tim Treasure ITB Raih Juara 3 Pertamina Space Up 5.0

Tim Treasure ITB Raih Juara 3 pada Pertamina Space Up 5.0BANDUNG, itb.ac.id – Tiga orang mahasiswa progam studi Teknik Kimia, Institut Teknologi Bandung (ITB) memenangkan Juara 3 pada kompetisi Pertamina Space Up 5.0 yang diselenggarakan oleh Pertamina University. Pertamina Space Up 5.0 merupakan Lomba Karya Tulis Ilmiah level internasional yang...

Sosialisasi SM-ITB 2023: Adakan Program Peminatan, Dukungan Daerah 3T, Studi Strategis Nasional, dan Beasiswa

BANDUNG, itb.ac.id - Guna semakin memastikan penerimaan informasi pendaftaran kepada calon mahasiswa baru, Institut Teknologi Bandung menyelenggarakan “Sosialisasi Edisi ke-4: Seleksi Mandiri ITB (SM-ITB) 2023” pada Kamis (1/6/2023).Dalam agenda ini dijelaskan lebih lanjut mengenai sistematika SM-ITB 2023, program peminatan SM-ITB 2023,...

Sebanyak 260 Mahasiswa Siap Berkompetisi dalam ONMIPA Perguruan Tinggi di ITB

Wakil Rektor Bidang Akademik Prof. Dr. Ir. Jaka Sembiring, M.Eng.BANDUNG, itb.ac.id—Institut Teknologi Bandung (ITB) menjadi tuan rumah perhelatan Olimpiade Nasional Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (ONMIPA) Perguruan Tinggi 2023. Pembukaan kegiatan ini dilaksanakan di Ruang Multipurpose Hall Lantai 3, Gedung CRCS ITB, Selasa...

Karen Clahilda, Mahasiswa Seni Rupa ITB Kurasikan Pameran yang Inklusif terhadap Difabel

BANDUNG, itb.ac.id—Dalam rangka uji coba Tugas Akhir, Karen Clahilda Gabriela mengkurasikan pameran bertajuk “Merupa Alam Benda” yang dilaksanakan pada Selasa-Rabu (30-31/5/2023) di Galeri Soemardja, Gedung CAD Lama Lantai 1, ITB Kampus Ganesha.Mengusung tema still life atau alam benda yang merupakan komposisi dalam karya seni dengan...

Kisah Henrikus dan Felisha, “Mutiara” dari Daerah 3T yang Menempuh Pendidikan Tinggi di ITB

BANDUNG, itb.ac.id—Institut Teknologi Bandung mendukung upaya pengembangan potensi “mutiara” terbaik bangsa dari seluruh penjuru Indonesia. Dengan menyelenggarakan Program Dukungan Daerah 3T serta menjadi institusi yang turut mengelola Program Afirmasi Pendidikan Tinggi (ADik) oleh Kemendikbudristek, pelajar dari daerah 3T memperoleh...

WRAM Sampaikan Program Integrasi Sarjana dan Magister serta Multidisiplin ITB

BANDUNG, itb.ac.id—Wakil Rektor Bidang Akademik dan Kemahasiswaan (WRAM) Institut Teknologi Bandung (ITB), Prof. Dr. Ir. Jaka Sembiring, M.Eng., menjelaskan, keberadaan program multidisiplin dan multikampus yang diluncurkan ITB merupakan turunan dari Renstra 2021-2025 yang diturunkan dari Renip.Kendati sekarang sudah ada program multikampus,...

Membangun Karakter Peneliti sebagai Pembawa Perubahan dalam Peradaban

BANDUNG, itb.ac.id — Insan akademik di perguruan tinggi memiliki tanggung jawab yang besar pada kemanusiaan dan peradaban melalui penelitian. Meskipun pada kenyataannya, penelitian dan riset masih sering dianggap sebagai “jalan sunyi” yang enggan dipilih oleh sebagian orang. Sebagai salah satu tokoh yang terjun langsung dalam penelitian...

Mahasiswa ITB Raih Juara Pertama pada Petroleum Integrated Days 2023

Tim Mahasiswa ITB berhasil meraih juara pertama pada Petroleum Integrated Days (Petrolida) Case Study Competition 2023 BANDUNG, itb.ac.id – Tim Mahasiswa ITB berhasil meraih juara pertama pada Petroleum Integrated Days (Petrolida) Case Study Competition 2023 yang diselenggarakan oleh Society of Petroleum Engineer (SPE) ITS Student Chapter dan...

Eksplorasi Keindahan Langit Malam Melalui Kegiatan Astrocamp

Kegiatan Astrocamp di Bukit Moko, Kabupaten Bandung pada 27-28 Mei 2023.BANDUNG, itb.ac.id - Himastron ITB (Himpunan Mahasiswa Astronomi ITB) mengadakan kegiatan Astrocamp di Bukit Moko, Kabupaten Bandung, Sabtu (27/5/2023) sampai Minggu (28/6/2023). Acara ini merupakan kolaborasi Himastron dengan IIAC (Indonesian Islamic Astronomy Club) dan KAI...