Index

Kolokium Astronomi dalam Rangka 100 Tahun Observatorium Bosscha Bahas Perkembangan Riset Lubang Hitam

BANDUNG, itb.ac.id—Dalam rangka memperingati 100 Tahun Observatorium Bosscha, Kelompok Keahlian Astronomi menggelar kolokium astronomi bertajuk Studying Gravity Around Black Holes. Materi kolokium disampaikan oleh Prof. Paul Ho yang merupakan direktur East Asian Observatory pada Jumat (27/1/2023).Lubang hitam sejak lama telah berhasil menyita...

Peringatan 100 Tahun Observatorium Bosscha Hadirkan Teleskop Kuno Generasi Pertama

LEMBANG, itb.ac.id—Peringatan 100 tahun Observatorium Bosscha di Lembang, tak hanya diisi dengan acara seremonial. Para tamu undangan dapat melihat dan mencoba langsung koleksi teleskop serta menikmati suguhan alat-alat ukur kuno yang dikemas dalam pameran. Pameran berisi beberapa bangunan yang di dalamnya memuat berbagai informasi dengan topik...

Mengintip Perjalanan Observatorium Bosscha dan Misi Pengamatan Benda Langit

BANDUNG, itb.ac.id—Observatorium Bosscha adalah sebuah observatorium astronomi terkenal yang terletak di Lembang, Bandung, Indonesia. Didirikan pada tahun 1923, observatorium ini merupakan yang pertama di Asia Tenggara dan salah satu yang terbesar di Asia pada masanya. Observatorium ini didirikan oleh Karel Albert Rudolf Bosscha, seorang...

Cerita di Balik Desain Prangko 100 Tahun Observatorium Bosscha

LEMBANG, itb.ac.id—Tahun 2023 menjadi momen yang istimewa bagi dunia astronomi Indonesia. Sebab, pada tahun ini Observatorium Bosscha Institut Teknologi Bandung (ITB) telah berusia 100 tahun. Tentunya untuk tetap bertahan hingga satu abad tidaklah mudah. Perjalanan panjang yang penuh perjuangan telah ditempuh oleh para pendiri Observatorium...

Ketua Akademi Ilmu Pengetahuan Indonesia: Observatorium Bosscha Punya Letak Strategis untuk Pengamatan Benda Langit

BANDUNG, itb.ac.id—Lokasi Observatorium Bosscha yang berada di Lembang, Bandung Barat, Jawa Barat merupakan lokasi yang sangat ideal untuk sebuah tempat pengamatan objek-objek luar angkasa di dunia. Hal ini diungkapkan oleh Ketua Akademi Ilmu Pengetahuan Indonesia, Prof. Dr. Ir. Satryo. S. Brodjonegoro, dalam acara Peringatan 100 Tahun...

Gubernur Jabar Ridwan Kamil Sebut Observatorium Bosscha Hadir untuk Memberi Jawaban Masa Depan Manusia

LEMBANG, itb.ac.id—Gubernur Jawa Barat Dr. (H.C) H. Ridwan Kamil, S.T., M.U.D atau akrab disapa Kang Emil hadir memberikan sambutan dalam acara Peringatan 100 Tahun Observatorium Bosscha ITB, Senin (30/1/2023) di Observatorium Bosscha, Lembang. Dalam acara tersebut, Kang Emil membagikan rasa apresiasi dan syukurnya karena dapat menjadi bagian...

Rektor ITB: Keberadaan Observatorium Bosscha Memberikan Sumbangsih Bagi Astronomi Modern

BANDUNG, itb.ac.id—Observatorium Bosscha yang diserahkan oleh NISV kepada Pemerintah Indonesia 1 abad lalu kini bukan hanya menjadi warisan budaya, namun juga menjadi salah satu ‘kendaraan’ sains dalam bidang astronomi modern.Demikian disampaikan Rektor ITB, Prof. Reini Wirahadikusumah, Ph.D., dalam acara Peringatan 100 Tahun Observatorium...

Astrofisikawan Kepala East Asia Observatory Sampaikan Sambutan di Peringatan 100 Tahun Bosscha

BANDUNG, itb.ac.id—Peringatan 100 Tahun Observatorium Bosscha diselenggarakan pada Senin, 30 Januari 2022. Acara ini dihadiri oleh berbagai tokoh penting dari kalangan akademisi dan pemerintah. Prof. Paul T. P. Ho, Direktur Jendral dari East Asia Observatory, turut menyampaikan sambutan pada momen istimewa bagi anstronomi modern Indonesia.Dalam...

Ulang Tahun ke-100, Ini Kilas Balik Perjalanan Berdirinya Observatorium Bosscha

LEMBANG, itb.ac.id—Dalam perhelatan peringatan hari jadi Observatorium Bosscha yang ke-100 tahun, Prof. Karel A. van der Hucht, seorang astronom Belanda yang merupakan Sekretaris Jenderal dari International Astronomical Union periode tahun 2006-2009, dalam presentasinya yang berjudul “The Early History of The Observatorium Bosscha 1921-2939”...

ITB Peringati 100 Tahun Observatorium Bosscha

LEMBANG, itb.ac.id—Tahun 2023 menjadi momen yang istimewa bagi dunia astronomi Indonesia. Sebab, pada tahun ini Observatorium Bosscha Institut Teknologi Bandung (ITB) telah berusia 100 tahun. Sebagai institusi pendidikan dan penelitian di bidang astronomi, Observatorium Bosscha telah berkontribusi pada pengembangan astronomi dan sains di...