Index

Memperkuat Moderasi Beragama Melalui Dialog Budaya: Sinergi ITB dan Kemenag untuk Generasi Muda

Dok.IstimewaBANDUNG, itb.ac.id - Institut Teknologi Bandung (ITB) bekerja sama dengan Balitbang Diklat Kementerian Agama (Kemenag) RI, menyelenggarakan Dialog Budaya dalam Moderasi Beragama (MB), di Gedung Kuliah Umum (GKU) 2, ITB Kampus Jatinangor, Kabupaten Sumedang, Kamis (2/5/2024).Agenda ini adalah bagian dari proses diseminasi praktik...

ITB Gelar Upacara Peringatan Hari Pendidikan Nasional Tahun 2024

BANDUNG, itb.ac.id – Institut Teknologi Bandung (ITB) melaksanakan upacara peringatan Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) tahun 2024 di halaman Gedung Rektorat ITB, Jalan Tamansari 64, Bandung pada Kamis (2/5/2024). Upacara ini diikuti oleh jajaran pimpinan dan civitas academica ITB dengan melibatkan Resimen Mahasiswa (Menwa) dan mahasiswa...

Pentingnya Memperkuat Kerja Sama Lintas Sektor demi Menjaga Kualitas dan Ketersediaan Air

Sambutan Ketua BBWS Citarum, Ir. Bastari M.Eng. pada Hari Air Dunia ke-32 (22/03/2024). (ITB/Youtube BBWS Citarum)BANDUNG, itb.ac.id - Peringatan ke-32 Hari Air Sedunia menjadi momentum merefleksikan peran penting air dalam kehidupan serta menguatkan komitmen bersama melindungi dan mengelola sumber daya air. Kegiatan ini dilaksanakan di Aula...

Nila Armelia Windasari, Dosen ITB Menginspirasi: Raih Ph.D. di Usia 27 dan Berkah dari Mengajar

Nila Armelia Windasari, S.A., M.B.A, Ph.D. (Humas ITB/Anggun Nindita)BANDUNG, itb.ac.id – Nila Armelia Windasari, S.A., M.B.A, Ph.D. adalah salah seorang dosen di Sekolah Bisnis dan Manajemen (SBM), Institut Teknologi Bandung (ITB). Beliau meraih gelar Doctor of Philosophy (Ph.D.) saat berusia 27 tahun.Saat masih SMA, beliau mengikuti program...

Seleksi Wawancara Calon Duta Kampus ITB 2024: Membangun Representasi Mahasiswa ITB yang Ideal

BANDUNG, itb.ac.id - Direktorat Kemahasiswaan (Ditmawa) Institut Teknologi Bandung (ITB) melalui Panitia Pemilihan Duta Kampus ITB 2024 mengadakan seleksi wawancara calon Duta Kampus ITB 2024, Minggu (21/4/2024). Kegiatan ini bertempat di Ruang Bimbingan Konseling serta Ruang Asisten Ditmawa, Campus Center (CC) Timur ITB Kampus Ganesha. Sebanyak...

McKinsey & Company ITB Info-Session: Mengungkap Jalan Menuju Konsultan Profesional Dunia

Acara sosialisasi yang diadakan McKinsey & Company digelar di Institut Teknologi Bandung, Jumat (22/3/2024). (ITB/Padmanatha Adhiwijna)BANDUNG, itb.ac.id - Acara sosialisasi yang diadakan McKinsey & Company digelar di Institut Teknologi Bandung, Jumat (22/3/2024). Para peserta diberikan gambaran menyeluruh mengenai dunia konsultan, diawali...

Apresiasi Purnabakti Guru Besar Farmasi ITB: Kontribusi Apoteker di Era Teknologi Informasi

BANDUNG, itb.ac.id. Sekolah Farmasi (SF), Institut Teknologi Bandung (ITB) menggelar Apresiasi Purnabakti Guru Besar untuk Prof. Dr. apt. Tutus Gusdinar Kartawinata, M.S. sebagai salah satu guru besar Kelompok Keahlian Farmakokimia. Acara tersebut diselenggarakan Jumat (26/4/2024) secara bauran di Auditorium Galeri 1 CC Timur ITB dan melalui Zoom....

Berkompetisi di Singapura, Tim ITB Runner-Up Global P&G PEAKathon 2023

BANDUNG, itb.ac.id - Tim CEK yang terdiri atas tiga mahasiswi Institut Teknologi Bandung (ITB) berhasil menjadi juara 2 (runner-up) pada ajang P&G PEAKathon 2023 di tingkat internasional. P&G PEAKathon adalah lomba Hackathon skala global yang diadakan oleh Procter & Gamble, suatu perusahaan multinasional FMCG. Lomba ini memberikan...

Strategi Sukses Kuliah Alexander, Mahasiswa Berprestasi FTMD ITB 2024

BANDUNG, itb.ac.id - Alexander, mahasiswa S1 Teknik Mesin angkatan 2021, Institut Teknologi Bandung (ITB) meraih penghargaan sebagai Mahasiswa Berprestasi (Mapres) di Fakultas Teknik Mesin dan Dirgantara (FTMD) ITB 2024. Melalui proses seleksi yang ketat, Alexander menunjukkan keunggulan dalam prestasi akademis, kepemimpinan, dan kontribusi pada...

Pesan WRAM ITB untuk Peserta UTBK 2024: Raih Cita-Cita dengan Kerja Keras dan Integritas

Dok.Humas ITB/Asep KurniaBANDUNG, itb.ac.id - Institut Teknologi Bandung (ITB), menjadi lokasi pelaksanaan Ujian Tulis Berbasis Komputer (UTBK) Seleksi Nasional Berdasarkan Tes (SNBT) 2024, yang mulai dilaksanakan Selasa (30/4/2024).Wakil Rektor Bidang Akademik dan Kemahasiswaan ITB, Prof. Dr. Ir. Jaka Sembiring, M.Eng., memberikan pesan penting...