Shigotoba: Pameran Kria Seni 2006

BANDUNG, itb.ac.id – Para mahasiswa program studi Kria Seni ITB menyelenggarakan pameran “Shigotoba”, sebuah pameran karya akademis mahasiswa Kria Keramik FSRD ITB 2006, yang dibuka malam ini (8/7) pukul 20.00 WIB di Galeri Soemardja FSRD ITB. Pameran yang diselenggarakan tanggal 9-13 Juli 2006 ini juga menampilkan karya-karya Ikatan...

9 Juli 2006

Malam Iota Tau Beta 2006

BANDUNG, itb.ac.id - Malam ini (8/7), para alumni ITB angkatan ’76 bernostalgia lewat acara yang bertajuk malam 'Iota Tau Beta', yang diselenggarakan di Aula Barat ITB mulai pukul 20.00 WIB. Acara yang masih termasuk dalam rangkaian peringatan ‘3 Dekade Alumni ‘76’ ini akan ditutup dengan acara api unggun pada pukul 24.00 WIB. Malam...

8 Juli 2006

Temu Alumni Tambang 2006

BANDUNG, itb.ac.id – Sarasehan “Peranan dan Kontribusi Alumni Tambang-ITB dalam Pengembangan Pendidikan Tinggi dan Sektor Pertambangan Indonesia” menjadi acara utama dalam rangkaian acara Temu Alumni Tambang 2006 yang diselenggarakan di Aula Timur ITB, hari ini (8/7).Acara yang dimulai pada pukul 08.30 WIB dengan sambutan Ketua Ikatan Alumni...

8 Juli 2006

Pengembalian formulir SPMB di Kampus ITB

Sejak akhir pekan yang lalu, kampus ITB bagian Selatan, tepatnya di sekitar lorong menuju LabTek Informatika dan kampus bagian Utara, dekat Gedung Serba Guna (GSG) ramai disebu oleh calon mahasiswa. Pekan lalu merupakan batas akhir pembelian formulir Seleksi Penerimaan Mahasiswa Baru (SPMB). Pengembalian formulir SPMB untuk angkatan 2006 ini...

4 Juli 2006

Kuliah Umum Panas Bumi 2006

Bekerja sama dengan Himpunan Mahasiswa Teknik Geologi dari ITB “GEA” dan Universitas Pasjajaran, Chevron Geothermal and Power mengadakan kuliah umum dan lokakarya dengan tajuk “Geothermal Assessments and Analysis Techniques”. Bertempat di aula barat ITB, acara ini diadakan di hari Sabtu, 24 Juni 2006. Menurut ketua pelaksananya,...

4 Juli 2006

Guest Lecturing SBM: Yanty Isa

Sabatu, 24 Juni 2006, Sekolah Bisnis dan Manajemen (SBM) ITB kembali mengadakan kuliah tamu. Kali ini yang diundang sebagai pembicara adalah Yanty Isa. Yanty adalah alumni Teknik Lingkungan ITB dan juga MBA ITB yang sekarang cukup sukses menjalankan kariernya sebagai seorang entrepreneur. Beliau menekankan bahwa seorang entrepreneur harus memiliki...

4 Juli 2006

Asa, Dhaya, Rupa: Pameran TPB 2005 FSRD ITB

BANDUNG, itb.ac.id – Beratus karya mahasiswa Tahap Persiapan Bersama (TPB) 2005 Fakultas Seni Rupa dan Desain (FSRD) ITB dipamerkan mulai hari ini (3/7) sampai tanggal 6 Juli 2006 di Galeri Ipteks Campus Center sayap Timur, ITB. Pameran yang tahun ini mengambil tema “Asa, Dhaya, Rupa” ini, dibuka dengan sambutan Drs. Biranul Anas Zaman,...

3 Juli 2006