APRES! ITB Hadirkan Musik Sore, Segarkan Suasana Kampus

BANDUNG, itb.ac.id - Unit kegiatan mahasiswa APRES! Institut Teknologi Bandung (ITB) menghadirkan suasana segar di tengah padatnya kegiatan akademik dengan menggelar acara “Musik Sore” pada Jumat (3/10/2025) di kawasan Boulevard ITB Kampus Ganesha. Acara ini menampilkan penampilan musik dari band dosen, tenaga kependidikan (tendik), serta...

6 Oktober 2025

Dosen ITB Raih Penghargaan Ilmuwan Muda dan Masuk Daftar Top 2% Dunia Berkat Riset Material Nano

Dosen KK Kimia Anorganik dan Fisik, ITB, Dr. Grandprix Thomryes Marth Kadja, M.Si., (tengah) menerima Penghargaan Achmad Bakrie ke-20 untuk kategori Ilmuwan Muda atas dedikasinya dalam penelitian material nano untuk energi berkelanjutan.BANDUNG, itb.ac.id – Dosen Kelompok Keahlian Kimia Anorganik dan Fisik, Institut Teknologi Bandung (ITB), Dr....

20 Agustus 2025

Dua Dosen Prodi Arsitektur SAPPK ITB Menerima Australia Awards Fellowship 2025

Dari kiri: Dr. Ir. Christina Gantini, M.T. dan Widiyani, S.T., M.T., Ph.D.BANDUNG, itb.ac.id - Dua dosen Program Studi Arsitektur SAPPK ITB, Widiyani, S.T., M.T., Ph.D. dan Dr. Ir. Christina Gantini, M.T., terpilih sebagai penerima Australia Awards Fellowship 2025 (AAF) yang didanai oleh Department of Foreign Affairs and Trade (DFAT),...

24 Juli 2025

Gagasan Ketahanan Air Tim Hackathon dan Dosen ITB Dipresentasikan di Ajang Internasional IWA 2025

Poster Tim Hackaton di IWA Resource Recovery 2025. LEEUWARDEN, itb.ac.id – Tim Hackathon Institut Teknologi Bandung (ITB) bersama seorang dosen dari Fakultas Teknik Sipil dan Lingkungan (FTSL) berpartisipasi dalam International Water Association (IWA) Resource Recovery 2025. Acara ini diselenggarakan di Leeuwarden, Belanda, pada...

11 Juni 2025

Kisah Inspiratif Dr. Suliskania Nurfitri: Anak Tendik ITB yang Tembus S3 di Jerman dan Raih Dana Riset Internasional

Dosen Program Studi Oseanografi ITB, Dr. Suliskania Nurfitri di Zugspitze, Jerman. (Dok. Pribadi) BANDUNG, itb.ac.id - Mengawali langkah dari lingkungan akademik ITB sejak masa kecil, dosen Program Studi Oseanografi ITB, Dr.rer.nat. Suliskania Nurfitri, S.Si., M.Si., kini telah menempuh perjalanan panjang sebagai akademisi dan...

22 Mei 2025

Dosen, Mahasiswa, dan Alumni ITB Ikuti 2025 ACM ASEAN School on HPC and AI di Singapura

Seluruh peserta 2025 ACM ASEAN School on HPC and AI berfoto bersama dengan praktisi yang berasal dari seluruh dunia. SINGAPURA, itb.ac.id – Dosen, mahasiswa, dan alumni Institut Teknologi Bandung (ITB) turut serta dalam 2025 ACM ASEAN School on High-Performance Computing (HPC) and Artificial Intelligence (AI) yang berlangsung pada...

24 Maret 2025

Menghidupkan Kota dengan Warna, Kisah Captain John Martono dan Mural Flyover Pasupati

BANDUNG, itb.ac.id - John Martono, S.Sn., M.Sn., atau yang akrab disapa Captain John, adalah seorang dosen dari Program Studi Kriya Tekstil di Fakultas Seni Rupa dan Desain Institut Teknologi Bandung (FSRD ITB). Baginya, melukis bukan sekadar profesi, melainkan bagian yang tak terpisahkan dari kehidupannya. Dengan keterampilannya, ia telah...

18 Maret 2025