Research Fellow in Numerical Simulation of Inkjet Printing, School of Mathematics, University of Leeds
Oleh Krisna Murti
Editor Krisna Murti
Terdapat lowongan fellowship riset post-doctoral untuk mempelajari efek rheologi fluida (fluid rheology) pada inkjet printing. Ini merupakan bagian dari riset interdisipliner untuk mempelajari "Next Generation Inkjet Technology" yang didanai oleh EPSRC/Industrial consortium. Peneliti akan mengembangkan simulasi numerik dari pembentukan tetes (drop formation) fluida yang rumit secara rheologi untuk mempelajari bagaimana kandungan fluida memberikan efek pada pembentukan tetes pada printer inkjet.
Pelamar seharusnya telah memiliki gelar PhD dalam bidang aplikasi matematika, computing, rekayasa, fisika, atau ilmu-ilmu yang terkait.
Pertanyaan-pertanyaan informal dapat ditujukan kepada
Dr Oliver Harlen, Department of Applied Mathematics,
tel: 0113 3435189, fax: 0113 3435090,
email o.g.harlen@leeds.ac.uk.
http://www.maths.leeds.ac.uk/applied/staff.dir/harlen/harlen.html
Untuk informasi lebih lanjut, silahkan hubungi
Mrs Barbara Watts,
School of Mathematics,
tel 0113 343 5101
b.a.watts@leeds.ac.uk
http://wwwnotes2.leeds.ac.uk/jobs/unijob.nsf/7cf1e0b16c9aef2a80256cce004406ff/31add135d8cd4f9e80257052004b6ae7?OpenDocument
Batas akhir aplikasi 5 September 2005