ITB, Ikatan Alumni, dan Rumah Amal Gerak Cepat Salurkan Bantuan untuk Korban Bencana di Sumatera
Deny Willy Junaidy, Ph.D. (kiri) memasang IGW Membran Ultrafiltrasi, teknologi filtrasi air minum berbasis membran yang dapat memisahkan zat besi (Fe3+), koloid, mikroba, dan partikulat. Alat ini untuk layanan air bersih keliling di dapur-dapur umum daerah terdampak longsor yang melanda sejumlah wilayah di Aceh, Sumatera Barat, dan Sumatera...
3 Desember 2025
Ahli ITB Ungkap Interaksi Atmosfer–Geospasial di Balik Banjir Bandang dan Longsor Sumatera
Ilustrasi banjir (dok. Pixabay)BANDUNG, itb.ac.id – Bencana banjir bandang dan longsor di beberapa wilayah Aceh, Sumatera Utara, Sumatera Barat dan sekitarnya yang terjadi mulai tanggal 24 November 2025 hingga sekarang, menimbulkan dampak kerusakan yang luas.Berdasarkan data Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB), per 27 November 2025,...
28 November 2025
ITB Dorong Kemandirian Energi di Desa Kabetan Melalui PLTS dan Lampu Tenaga Surya
BANDUNG, itb.ac.id – Institut Teknologi Bandung (ITB) melalui Program Pengabdian kepada Masyarakat (PKM) DPMK ITB pada 2025 menerapkan sistem elektrifikasi berbasis energi bersih di Desa Kabetan, Kecamatan Ogodeide, Kabupaten Tolitoli, Sulawesi Tengah, sebuah wilayah 3T yang selama ini mengalami keterbatasan listrik dan akses air bersih. Program...
24 November 2025
DPMK ITB dan Pemerintah Desa Jalancagak, Subang Kaji Penataan Kawasan Mata Air Cileuleuy untuk Pariwisata Terpadu
SUBANG, itb.ac.id Direktorat Pengabdian Kepada Masyarakat dan Layanan Kepakaran (DPMK) ITB melalui kegiatan pengabdian masyarakat melakukan elaborasi untuk melihat kemungkinan pengembangan Kawasan Mata Air Cileuleuy di Desa Jalancagak, Kabupaten Subang. Kegiatan yang diketuai Ir. Budi Faisal, M.A.U.D., M.L.A., Ph.D., ahli lanskap sekaligus ahli...
19 November 2025
Menko AHY Tutup SIBE 2025 di ITB: Infrastruktur Berkelanjutan Jadi Katalis Ketahanan dan Kesejahteraan Bangsa
BANDUNG, itb.ac.id - The 5th International Conference on Sustainable Infrastructure and Built Environment (SIBE 2025), yang diselenggarakan oleh Fakultas Teknik Sipil dan Lingkungan (FTSL) Institut Teknologi Bandung (ITB), resmi ditutup pada Rabu (5/11/2025) di Aula Barat, ITB Kampus Ganesha, Bandung.Acara ini dihadiri oleh Menteri Koordinator...
6 November 2025
World Cleanup Day: Mahasiswa ITB dan Komunitas River Cleanup Indonesia Ajak Masyarakat Kurangi Sampah Plastik di Sungai
Dokumentasi mahasiswa ITB yang mengikuti kegiatan bersih-bersih Sungai Cikapundung (Dokumentasi MTM ITB)BANDUNG, itb.ac.id — Mahasiswa Institut Teknologi Bandung (ITB) melakukan kegiatan pengabdian masyarakat kolaborasi dengan kolaborasi dengan River Cleanup Indonesia untuk membersihkan Sungai Cikapundung dalam rangka World Cleanup Day 2025 pada...
15 Oktober 2025
Air Bersih untuk Kalijaga: Tim Pengabdian Masyarakat Mahasiswa Oseanografi ITB Hadirkan Solusi bagi Warga Pesisir
Dekan FITB menghadiri peresmian filter air payau di mushola Dusun Kalijaga, Mundu Pesisir Kabupaten Cirebon (20/9/2025). (dok. Tim POSEIDON)CIREBON, itb.ac.id - Himpunan Mahasiswa Oseanografi (HMO) “TRITON” Institut Teknologi Bandung (ITB) melalui Badan Semi Otonom (BSO) Persembahan Oseanografi ITB untuk Indonesia (POSEIDON) melakukan...
13 Oktober 2025


