Institut Teknologi Bandung (ITB) terus memperkuat sinergi strategis dengan industri guna mendukung pencapaian visinya sebagai 4th Generation University yang unggul dan berdampak. Pada Kamis (27/2/2024), Rektor ITB Prof. Dr. Ir. Tatacipta Dirgantara, M.T.