Dr Nita Yuniati, S.P., M.P.

Jabatan Fungsional
-
Pendidikan
  • Penganekaragaman Olahan Jahe (Zingiber officinalle) sebagai Produk Bernilai Ekonomis Tinggi untuk Meningkatkan Pendapatan masyarakat di Desa Teluk Bayur Kecamatan Terentang Kabupaten Kubu Raya Kalimantan Barat (2025)
  • Pengembangan Pertanian Regeneratif (RA) melalui Pemanfaatan Tegakan Pohon di Kelompok Tani Sekitar Hutan Desa Narimbang-Congeang Sumedang dan Desa Cimara-Pasawahan Kuningan (2025)
  • Pemanfaatan Antosianin Berbasis Limbah Ubi Jalar Ungu (Ipomoea batatas (L.) Lam) sebagai Indikator Smart Packaging: Studi Teknik Ekstraksi, Perubahan Konsentrasi, Karakteristik Kualitas Akhir dan Aplikasi pada Fresh-Cut Buah Pepaya (2025)
  • Penguatan Ekonomi Lokal Berbasis Integrasi Pertanian dan Pelestarian Budaya Batik untuk Mendukung Pariwisata Berkelanjutan di Kampung Payung-Payung, Maratua (2025)
  • Peningkatan Pertumbuhan, Hasil, dan Kualitas Hasil Tanaman Pakcoy (Brassica rapa subsp. chinensis) oleh Aplikasi Biostimulan Ekstrak Daun Kelor (2025)