#Transportasi
DRPM ITB ITB Gelar FGD Bahas Darurat Kecelakaan Lalu Lintas, Langkah Menuju Transportasi Indonesia yang Lebih Baik
20 Desember 2024Social Innovation Project: SAPPK ITB dan SIT Bahas Inovasi Transportasi dan Pariwisata Berkelanjutan di Bandung
9 Desember 2024
ITB Siap Berkontribusi dalam Pembangunan IKN dengan Teknologi Trem Otonom
Ilustrasi trem (Dok. Freepik)SOLO, itb.ac.id - Belum lama ini ramai di media sosial kita mengenai kabar Trem Otonom buatan China yang akan digunakan di IKN tidak layak uji coba. Saat dilakukan Proof of Concept (PoC), Autonomus Rail Rapid Transit (ART) yang berasal dari China dinyatakan tidak layak dan akan dikembalikan ke negara asalnya.Ketua Tim...
21 November 2024.jpg)
Trem Otonom Kolaborasi ITB-PT INKA: Solusi Transportasi Ramah Lingkungan dan Berteknologi Tinggi
Trem Otonom yang dilengkapi berbagai sensor diujicobakan di Jalan Slamet Riyadi, Solo.SOLO, itb.ac.id - Institut Teknologi Bandung (ITB) dengan PT INKA berkolaborasi melahirkan inovasi berupa trem otonom bertenaga baterai yang berbasis AI yang memungkinkan menjalankan trem nir awak (tanpa pengemudi atau masinis). Trem otonom tersebut mulai...
18 November 2024Evaluasi Capaian Sektor Transportasi Udara 2015-2024 oleh Prof. Tatacipta Dirgantara: Kemajuan dan Tantangan dalam Pembangunan Transportasi Udara Indonesia
BANDUNG, itb.ac.id - Fakultas Teknik Mesin dan Dirgantara Institut Teknologi Bandung (FTMD ITB) menggelar Expert Talk dengan tema "Capaian Sektor Transportasi Udara 2015-2024" yang berlangsung di Aula Barat ITB. Acara ini dihadiri sejumlah pakar dan profesional terkemuka dalam bidang transportasi udara, yang bersama-sama membahas berbagai aspek...
29 Oktober 2024
Pakar ITB Soroti Kebijakan Penggunaan QRIS untuk Atasi Parkir Liar Kota Bandung
Ilustrasi juru parkir di Bandung (Dok. Unsplash)BANDUNG, itb.ac.id – Pemerintah Kota Bandung terus berupaya mencari solusi untuk mengatasi masalah parkir liar yang semakin meresahkan. Salah satu langkah yang diambil adalah dengan menerapkan sistem pembayaran parkir berbasis Quick Response Code Indonesian Standard (QRIS) di beberapa ruas jalan,...
21 Oktober 2024
Seminar Nasional ITB-MTI: Kolaborasi Kunci Sukses Pengembangan Transportasi Umum
BANDUNG, itb.ac.id - Institut Teknologi Bandung (ITB) melalui National Center for Sustainable Transportation Technology dan Masyarakat Transportasi Indonesia (MTI) mengadakan Seminar Nasional 2024 "Arah Kebijakan Transportasi Nasional dan Penguatan Angkutan Umum Perkotaan di Indonesia", Senin (14/10/2024) di Aula Barat, ITB Kampus Ganesha,...
14 Oktober 2024