Akademik
Field Wise Seminar – AUN/SEED Net 2007
27 Februari 2007Lokakarya Evaluasi Pelaksanaan Program Magister Sekolah Farmasi
10 Februari 2007Sidang Tugas Akhir Sarjana via Teleconference
8 Februari 2007Karya Tulis SBM ITB Juara Dua Lomba Karya Tulis BPK
Jakarta, itb.ac.id - Karya tulis berjudul "Membangun Citra BPK sebagai Good Governnce Institution Melalui Penerapan Branding Strategy" yang ditulis Wawan Dhewanto, staf pengajar Sekolah Bisnis dan Manajemen (SBM) ITB serta Udin Wiratno, mahasiswa S2 SBM ITB memenangkan juara dua kategori umum, Lomba Karya Tulis Badan Pemeriksa Keuangan...
8 Februari 2007Karya Tulis SBM ITB Nominator Karya Tulis Terbaik Bank Indonesia
Jakarta, itb.ac.id - Karya tulis dari Sekolah Bisnis dan Manajemen ITB, masuk dalam lima nominasi karya tulis terbaik dalam Sayembara Karya Tulis Bank Indonesia yang bertemakan "Peran Bank Indonesia dan Pemerintah dalam Mewujudkan Indonesia 2025 : Visi dan Strategi". Anggota tim penulis tersebut adalah Wawan Dhewanto dan Nur Budi...
7 Februari 2007Promosi Doktor ITB: Yosaphat Sumantri
Bandung, itb.ac.id - Sekolah Pasca Sarjana ITB mempromosikan Yosaphat Sumantri memperoleh gelar Doktor di bidang teknik pada Sabtu (27/1) lalu. Yosaphat yang mengajukan disertasi berjudul "Kajian Anistropi Permebialitas Batupasir Melalui Analisis Distribusi Ukuran Pori dan Analisis Fraktal Sayatan-Tipis" juga memperoleh gelar magisternya...
7 Februari 2007Kunjungan Lapangan TL: Teknologi Bersih
Bandung, itb.ac.id - Rabu (13/12), mahasiswa Program Studi Teknik Lingkungan ITB yang mengambil mata kuliah Teknologi Bersih mengadakan kunjungan lapangan ke Balai Teknik Lingkungan Badan Penelitian dan Pengkajian Teknologi (BTL-BPPT) serta pabrik es krim Walls. Dalam kunjungan ini, mahasiswa berusaha mempelajari aplikasi teknologi bersih yang ada...
7 Februari 2007Kunjungan Lapangan TL: Sanitasi Makanan dan Minuman
Bandung, itb.ac.id - Jumat (8/12), mahasiswa Program Studi Teknik Lingkungan dan Program Studi Biologi ITB yang mengambil mata kuliah TL4120 Sanitasi Makanan dan Minuman mengadakan kunjungan lapangan ke tiga situs pengolahan bahan makanan, yaitu Rumah Pemotongan Hewan Ciroyom, perkebunan organik di daerah Puncak, dan peternakan sapi impor di...
7 Februari 2007Kuliah EL-3002 Pemrosesan Sinyal Digital Kini Melalui Jaringan Inherent dan SoI
BANDUNG, itb.ac.id - Mata kuliah EL-3002 adalah salah satu mata kuliah yang disiarkan ITB melalui jaringan internet. Dengan teknologi telekonferensi, mahasiswa yang mengikuti mata kuliah EL-3002 tidak perlu datang ke ITB dan hadir di kelas. Mata kuliah ini juga sampai sekarang disiarkan ke Universitas Syah Kuala semenjak pasca bencana tsunami,...
5 Februari 2007Hasil Putaran Lima LOreal E-Strat Business Game: Tim Rajawali ITB Memimpin Zona
Paris, itb.ac.id - Hasil putaran lima L'Oreal E-Strat Business Game diumumkan Jumat (2/2) malam pukul 16.00 waktu setempat, atau pukul 22.00 WIB melalui situs www.e-strat.loreal.com. Hasil putaran lima ini sekaligus menentukan 300 tim yang lolos ke babak semifinal. Tim-tim ITB mencatat prestasi yang membanggakan pada putaran lima ini. Terutama...
5 Februari 2007