Penelitian
Penggunaan Alga sebagai Sistem Fasad Bangunan
BANDUNG, itb.ac.id – Fasad atau tampak (muka) pada sebuah bangunan merupakan hal penting dalam peracangan arsitektur. Biasanya tampak bangunan terbuat dari bahan-bahan konvensional, seperti kaca (bidang transparan) atau bidang solid...
21 Juni 2019Kembangkan Aplikasi Kalender Tanam Padi, Dosen ITB Bantu Ribuan Petani di Indramayu
*Dok. PribadiBANDUNG, itb.ac.id—Menciptakan karya nyata yang dapat digunakan langsung oleh masyarakat merupakan salah satu upaya yang terus dilakukan Institut Teknologi Bandung (ITB) untuk mewujudkan Enterpreneurial University. Salah...
18 Juni 2019Melewati Lebaran Tanpa Takut Gemuk ala Prof. I Ketut Adnyana
BANDUNG, itb.ac.id - Setiap Ramadan, seluruh umat muslim diwajibkan untuk menjalankan ibadah puasa. Tidak hanya sebagai sumber pahala kala menahan lapar dan haus, puasa juga...
3 Juni 2019Mudik, Isu Kemacetan dan Solusinya dari Pakar ITB
BANDUNG, itb.ac.id - Menjelang Hari Raya Idul Fitri, kemacetan merupakan momok bagi sebagian besar rakyat Indonesia yang akan mudik. Hal ini tentu menjadi perhatian baik pemerintah, pemilik usaha, masyarakat yang melaksanakan mudik, dan tentu saja praktisi di bidang strategi dan manajemen transportasi. ...
3 Juni 2019Pakar ITB Berbagi Tips Menjaga Kebugaran saat I'tikaf
BANDUNG, itb.ac.id – Menjelang akhir Ramadan, umat islam dianjurkan melakukan I'tikaf atau berdiam diri di masjid dalam rangka lebih mengintensifkan diri untuk beribadah. Kegiatan ini biasa dilakukan saat memasuki 10 hari terakhir puasa. ...
29 Mei 2019Katalis Merah Putih ITB Diujicoba di Kilang Pertamina Dumai II
BANDUNG, itb.ac.id – Inovasi katalis buatan tim peneliti Institut Teknologi Bandung (ITB) dan Research and Technology Centre (RTC) Pertamina kembali diuji cobakan untuk skala komersial. Kali ini, uji coba dilakukan di Kilang Pertamina RU II Dumai untuk pengolahan LCGO (Light cycle Gas Oil...
17 Mei 2019Observatorium Bosscha Lakukan Pengamatan Hilal Ramadan 1440 H
*Prosesi pengamatan hilal di Observatorium Bosscha, Lembang. (Dok Humas ITB)BANDUNG, itb.ac.id—Sebagai institusi pendidikan dan penelitian di bidang astronomi, pada Minggu, 5 Mei 2019, tim Observatorium Bosscha melakukan pengamatan hilal (bulan muda) sebagai...
6 Mei 2019