Utama
ISC SMARTGRID 2015: Berikan Wawasan Sistem Ketenagalistrikan Masa Depan
BANDUNG, itb.ac.id - Pada Senin-Kamis (30/03-02/04/15) diadakan International Short Course on Smart Grid and Green Energy 2015 (ISC SMARTGRID 2015) di Aula Timur ITB. Acara yang diselenggarakan oleh Sekolah Teknik Elektro dan Informatika (STEI) ITB tersebut ekerja sama dengan Institut Francais Indonesia dan Kedutaan Besar (Kedubes) Prancis di...
3 April 2015
Arsitektur ITB Kembali Gelar Pameran Karya Tugas Akhir Mahasiswa
BANDUNG, itb.ac.id - Arsitektur ITB kembali mengadakan Pameran Karya Tugas Akhir Mahasiswa Arsitektur pada Senin-Jumat (23-27/03/15) dan Senin-Selasa (30-31/03/15). Sebanyak 17 karya tugas akhir mahasiswa dipamerkan di Galeri Information Center ITB. Pameran ini ditujukan tidak hanya untuk mahasiswa ITB saja, melainkan juga mahasiswa yang tergabung...
2 April 2015
Mahasiswa Teknik Kelautan ITB Gelar Diskusi Rencana Tol Laut Indonesia
BANDUNG, itb.ac.id - Kampus ideal bukanlah kampus yang hanya diisi oleh dosen terbaik ataupun melahirkan sarjana terbaiknya. Lebih dari itu, kampus ideal adalah kampus yang baik dosen maupun mahasiswanya mampu bersama-sama berpikir guna melahirkan kontribusi terbaik untuk tanah air. Untuk mewujudkan ini, pada Senin (30/03/15) Keluarga Mahasiswa...
2 April 2015
Potret Infrastruktur Indonesia dan Harapan 5 Tahun Ke Depan
BANDUNG, itb.ac.id - Sebagai negara berkembang, pembangunan infrastruktur di Indonesia menjadi salah satu hal yang penting dan fundamental. Hal ini dikarenakan infrastruktur yang baik tentu akan berdampak pada kesejahteraan masyarakat serta perekonomian nasional. Infrastruktur seperti jalan raya, sumber daya air, perumahan serta pemukiman perlu...
2 April 2015
Padukan Teknik Celup Ikat dan Batik Tulis, Mahasiswi ITB Juarai Kompetisi Design Nasional
BANDUNG, itb.ac.id- Mahasiswi Program Studi Kriya Institut Teknologi Bandung, Putri Urfanny Nadhiroh, berhasil memukau dewan juri dalam kompetisi Nissan March Invasion 2015 yang ditutup pada Sabtu, (28/03/15). Sebagai penyelenggara kegiatan, PT. Nissan Motor Indonesia menyasar penggiat fashion kalangan muda untuk menciptakan karya busana...
1 April 2015
Di Balik Semarak Bunga Kampus Ganesha
BANDUNG, itb.ac.id - Kampus Ganesha ITB yang terletak di pusat Kota Kembang Bandung tidak hanya terkenal dengan tempat lahirnya para teknokrat handal negeri ini, tetapi juga keindahan konsep arsitekturalnya. ITB yang merupakan kampus teknik tertua di Indonesia memiliki dua bangunan heritage legendaris...
31 Maret 2015
Tiga Mahasiswa Kewirausahaan ITB Melaju Hingga Hongkong
BANDUNG, itb.ac.id - Mahasiswa ITB kembali menorehkan prestasi internasional melalui perlombaan business plan. Kali ini, tiga mahasiswa dari Program Studi Kewirausahaan, Sekolah Bisnis dan Manajemen (SBM) ITB berhasil membawa nama ITB hingga ke Hongkong. Pasalnya, ketiga mahasiswa yang tergabung dalam Tanamon Company tersebut akan mengikuti...
31 Maret 2015
Oddisey 2015: Aplikasikan Ilmu Manajemen lewat Pertunjukan Teater
BANDUNG, itb.ac.id - Mahasiswa Sekolah Bisnis dan Manajemen (SBM) ITB kembali menyuguhkan pertunjukan teater yang memukau dalam rangkaian pagelaran Opera and Drama Inspired by SBM for Education Charity (ODDISEY). Oddisey yang telah sebelas kali diadakan ini merupakan proyek akhir dari mata kuliah Praktek Manajemen dan Kepemimpinan. Pada...
30 Maret 2015
UPT K3L ITB Selenggarakan Pengenalan Keselamatan Kerja Laboratorium dan Simulasi Pemadaman Kebakaran
BANDUNG, itb.ac.id - Keselamatan adalah faktor utama dalam melakukan sebuah pekerjaan. ITB merupakan salah satu perguruan tinggi yang mayoritasnya fokus kepada sains dan teknologi. Oleh karena itu kesadaran akan keselamatan kerja sangatlah penting untuk dimiliki oleh seluruh civitas academica ITB. Sehubungan dengan ini Unit Pelaksana Teknis...
30 Maret 2015


