SAPPD Global Studio 2024: Kolaborasi Internasional dalam Membangun Masa Depan Perkotaan yang Berkelanjutan Melalui Transformasi Digital

BANDUNG, itb.ac.id - Sekolah Arsitektur, Perencanaan dan Pengembangan Kebijakan Institut Teknologi Bandung (SAPPK ITB) mengadakan closing ceremony SAPPD Global Studio 2024 pada Senin (22/7/2024) di RSG lantai 6, Labtek IX A, ITB Kampus Ganesha.Dalam kesempatan ini hadir Sekretaris Institut ITB Prof. Dr.-Ing. Ir. Widjaja Martokusumo, Dekan SAPPK...

26 Juli 2024

ITB Akan Bangun Teleskop Radio VGOS Pertama di Indonesia

BANDUNG, itb.ac.id – Institut Teknologi Bandung (ITB) akan membangun Teleskop Radio Very Long Baseline Interferometry (VLBI) Global Observing System atau VGOS di Observatorium Bosscha. Pembangunan fasilitas strategis ini sebagai komitmen ITB dalam pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi di Indonesia, khususnya dalam bidang astronomi dan...

26 Juli 2024

Orasi Ilmiah Prof. Dwina Roosmini: Monitoring Kesehatan Lingkungan sebagai Pilar Pembangunan Berkelanjutan

BANDUNG, itb.ac.id - Forum Guru Besar Institut Teknologi Bandung (FGB ITB) menggelar Orasi Ilmiah Guru Besar ITB, di Aula Barat, ITB Kampus Ganesha, Sabtu (20/7/2024). Salah seorang guru besar yang menyampaikan orasinya adalah Prof. Dr. Ir. Dwina Roosmini, M.S. dari Fakultas Teknik Sipil dan Lingkungan (FTSL) ITB dengan judul “Monitoring...

26 Juli 2024

Tim TriPATRA dari ITB Champion Fracturing Fluid Design Competition IPW 2024

Tim TriPATRA memegang Papan Champion Fracturing Fluid Design Competition IPW 2024 pada malam Gala Dinner, Minggu (26/5/2024). (Dok: Ryu Tandri Fernando)BANDUNG, itb.ac.id - Tim TriPATRA dari Institut Teknologi Bandung (ITB) yang terdiri atas tiga mahasiswa Teknik Perminyakan angkatan 2020, yaitu Mochamad Ricki Andriansyah, Devanto Wicaksono...

26 Juli 2024

Sinergi untuk Transformasi Logistik: Menuju Indonesia yang Lebih Kompetitif

BANDUNG, itb.ac.id - Pusat Pengkajian Logistik dan Rantai Pasok (Puskalog) Institut Teknologi Bandung (ITB) menggelar Seminar Nasional bertema "Peningkatan Kinerja Logistik di Indonesia: Refleksi, Tantangan, dan Peluang Sistem Logistik Nasional", di Aula Barat, ITB Kampus Ganesha, Kamis (25/7/2024).Kegiatan ini terdiri atas empat sesi, 1) Refleksi...

25 Juli 2024

Talkshow Smart Learning: Peran AI bagi Masa Depan Dunia Pendidikan

(Tangkapan layar YouTube STEI-K 23)BANDUNG, itb.ac.id - Talkshow Smart Learning dilaksanakan pada Jumat (21/6/2024). Acara tersebut merupakan serangkaian kegiatan dari IMPACT 4.0, yang merupakan ajang kompetisi fisika, matematika, dan informatika yang digelar mahasiswa Sekolah Teknik Elektro dan Informatika - Komputasi (STEI-K) 2023 untuk...

24 Juli 2024

Orasi Ilmiah Prof. Dea Indriani Astuti: MEOR, Aplikasi Mikroba untuk Peningkatan Produksi Minyak Bumi Indonesia yang berkelanjutan

BANDUNG, itb.ac.id - Prof. Dr. Dea Indriani Astuti, S.Si. dari Kelompok Keahlian Bioteknologi Mikroba, Sekolah Ilmu dan Teknologi Hayati, Institut Teknologi Bandung (SITH ITB) menyampaikan orasi ilmiah bertajuk "Microbial Enhanced Oil Recovery (MEOR): Aplikasi Mikroba untuk Peningkatan Produksi Minyak Bumi Indonesia yang Berkelanjutan", di Aula...

24 Juli 2024