Utama
UPT Asrama ITB Adakan Pembinaan Terpusat Mahasiswa Bidik Misi
25 Oktober 2015
Aerophoria ITB, Metode Pencerdasan Dunia Penerbangan Bagi Masyarakat Umum
BANDUNG, itb.ac.id - Bertempat di Car Free Day (CFD) Dago, Bandung, pada Minggu (11/10/15), Keluarga Mahasiswa Teknik Penerbangan (KMPN) ITB mengadakan acara pencerdasan yang bertajuk 'Aerophoria'. Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan pencerdasan kepada masyarakat umum, khususnya masyarakat yang berkunjung di CFD tentang pentingnya Teknik...
22 Oktober 2015
Mahasiswa ITB ikuti Seminar FLNG Process Safety and Asset Integrity Management
BANDUNG, itb.ac.id - Floating Liquefaction Natural Gas (FLNG) Plant baru-baru ini menjadi topik hangat pembicaraan di Indonesia. FLNG Plant sebenarnya bukan teknologi baru. Namun di Indonesia, FLNG Plant di Blok Masela ini merupakan FLNG Plant pertama di Indonesia sehingga sebagai insan akademis terutama yang tertarik di bidang oil and gas, ilmu...
21 Oktober 2015
Online Marketing Seminar and Workshop LIPSP ITB: Persiapkan Industri Kecil dan Menengah
BANDUNG, itb.ac.id - Perkembangan teknologi telah menjadikan internet bagian yang tidak dapat dipisahkan dari kehidupan manusia modern. Kemudahan yang ditawarkan oleh adanya koneksi internet telah berhasil memutus batas jarak antara produsen dan konsumen. Kini, jual-beli tidak lagi dilakukan secara tradisional dimana penjual dan pembeli bertemu di...
20 Oktober 2015
Luluskan 2397 Wisudawan, ITB Gelar Sidang Terbuka Wisuda ke-1 Tahun Akademik 2015/2016
BANDUNG, itb.ac.id - Setelah berhasil menyelesaikan seluruh kewajiban pembelajaran pendidikan tinggi di bangku perkuliahan maka tibalah pada saat para mahasiwa dan mahasiswi dinyatakan lulus atau wisuda dengan mendapatkan gelar sarjana, magister, atau doktor. Pada Jumat (16/10/15) dan Sabtu (17/10/15), Institut Teknologi Bandung (ITB)...
18 Oktober 2015
Siapkan Diri Hadapi Dunia Kerja: Mahasiswa-Mahasiswi ITB Ikuti Kegiatan Brand U Day
BANDUNG, itb.ac.id - Dunia kerja merupakan salah satu fase yang akan dilalui mahasiswa setelah dinyatakan lulus setelah menumpuh pendidikan di perguruan tinggi. Dunia kerja memiliki karakteristik yang berbeda dibandingkan ketika mahasiswa duduk di bangku kuliah. Banyak kemampuan dan ketrampilan yang harus dimiliki oleh seorang calon pekerja...
18 Oktober 2015
Sambutan Rektor ITB: Rayakan Pembangunan Berkelanjutan untuk Indonesia dan Dunia
BANDUNG, itb.ac.id - Oktober kembali menjadi bulan bahagia bagi segenap massa kampus ITB. Sebanyak 2393 wisudawan dan wisudawati yang terdiri dari program Sarjana, Magister dan Doktor kembali dilahirkan untuk wajah Indonesia masa depan dalam Wisuda Oktober Tahun Akademik 2015/2016. Dengan haru bahagia, Mereka yang berasal dari dua belas...
18 Oktober 2015
ITB Kirimkan 11 Tim PKM Pada Ajang Pimnas Ke-28
BANDUNG, itb.ac.id - Salah satu program Direktorat Pendidikan Tinggi (Dikti) bersama Program kerja Menteri Riset dan Teknologi Indonesia adalah perwujudan generasi muda yang berinovasi dan berkarya dalam keberagaman untuk kesejahteraan berkelanjutan. Demi mewujudkan misi tersebut dilaksanakanlah program Pekan Kreativitas Mahasiswa (PKM) setiap...
15 Oktober 2015
Open Data KM-ITB: Pangkalan Data Kemahasiswaan Pertama di Indonesia
BANDUNG, itb.ac.id - Keluarga Mahasiswa Institut Teknologi Bandung (KM-ITB) kembali jadi pelopor gerakan kemahasiswaan modern. Kali ini terobosan kemahasiswaan tersebut berupa Open Data KM-ITB, sebuah sajian data publik terkait kemahasiswaan di ITB, yang resmi dirilis secara digital di alamat web data.km.itb.ac.id. pada Jum'at (09/10/15)....
15 Oktober 2015
Himastron ITB Rayakan Pekan Antariksa dengan Astara Ganesha
BANDUNG, itb.ac.id - Pekan Antariksa atau yang lebih dikenal dengan nama World Space Week (WSW) adalah pekan perayaan sains dan teknologi internasional yang berkaitan dengan antariksa yang tahun ini berlangsung pada Minggu-Sabtu (04-10/10/15). Sebagai Himpunan Mahasiswa Jurusan (HMJ) yang berkecimpung dalam keilmuan Astronomi, Himpunan Mahasiswa...
12 Oktober 2015


