ITB Fair 2012: Sociopreneur Competition, Wadah Berkarya dengan Jiwa Sociopreneurship

BANDUNG, itb.ac.id - Demi meningkatkan semangat mahasiswa Indonesia untuk berkarya melalui jiwa kewirausahaan sosial, ITB Fair 2012 mengadakan sebuah kompetisi yang bernama Sociopreneur Competition. Acara ini merupakan wadah untuk menyalurkan ide dan inovasi mahasiswa dalam merancang sebuah bisnis yang bertujuan untuk sosial. Malam puncak...

6 Februari 2012

Cetak Lebih Banyak Aktuaris, PAI Ajak ITB Bekerjasama

BANDUNG, itb.ac.id - Guna memenuhi kebutuhan mendesak akan profesi Ajun Aktuaris (Associate of Society of Actuaries of Indonesia) di industri perasuransian, dana pensiun, dan industri terkait lainnya di Indonesia, Persatuan Aktuaris Indonesia (PAI) bekerja sama dengan ITB, khususnya Program Studi Matematika. Kerjasama yang telah berlangsung sejak...

6 Februari 2012

Kuliah Umum Prof. Leon Janssen: Plus or Minus Forty Years, An Engineering Approximation to Futurology

BANDUNG, itb.ac.id - Prof. Leon P.B.M. Janssen, dari Departemen Teknik Kimia, Fakultas Matematika dan Sains, Universitas Groningen, Belanda, memberikan kuliah umum kepada mahasiswa ITB pada Jumat (03/02/12). Kuliah umum yang berjudul "Plus or Minus Forty Years: An Engineering Approximation to Futurology" ini diselenggarakan di ruang...

5 Februari 2012

ITB Fair 2012: Talkshow Gema Inspirasi, Bakar Semangat Wirausaha dengan Kreativitas

BANDUNG, itb.ac.id - Sekitar 2000 orang dari berbagai kalangan memadati Gedung Sasana Budaya Ganesha untuk mengikuti talkshow Gema Inspirasi yang menjadi rangkaian acara ITB Fair 2012 pada Sabtu (04/02/12). Talkshow yang mengusung tema "Kebermanfaatan untuk Indonesia dalam Pengembangan Karya dengan Semangat Kewirausahaan" ini dibagi ke...

5 Februari 2012

ITB Fair 2012: Apresiasi Karya Mahasiswa Lewat Malam Penganugrahan Proficio Awards

BANDUNG, itb.ac.id - Untuk lebih mendorong semangat berkarya di kalangan mahasiswa ITB, maka ITB Fair 2012 mengadakan sebuah ajang apresiasi karya keprofesian yang bernama Proficio Awards. Ada lima kategori yang akan diapresiasi pada Proficio Awards kali ini, yaitu Best Applicative, Best Innovative Idea, Best Collaboration, Best Design, dan Best...

5 Februari 2012

Rangkaian Kuliah Tamu Product Engineering oleh Prof. Leon P.B.M. Janssen

BANDUNG, itb.ac.id - Program studi Teknik Kimia ITB menyambut kunjungan Prof. Leon P.B.M. Janssen, dari Departemen Teknik Kimia Universitas Groningen, Belanda pada Senin hingga Jumat lalu (29/01/12 - 03/02/12). Beliau menyampaikan kuliah tamu mengenai Product Engineering kepada para mahasiswa Teknik Kimia ITB yang mengambil mata kuliah Dasar-dasar...

5 Februari 2012

Operator SOI ITB Magang di Jepang 3 Bulan

BANDUNG, itb.ac.id - School of Internet (SOI) telah diterapkan di ITB sejak 2001. Dengan adanya SOI, ITB bisa menyelenggarakan kuliah jarak jauh hingga melakukan konferensi video melalui sambungan internet. Untuk meningkatkan SOI, operator SOI ITB Harfizuldy mendapat kesempatan mengikuti program magang operator SOI Asia di Universitas Keio Jepang...

4 Februari 2012

Pembukaan ITB Fair 2012: Gelora Semangat di Tengah Hujan

BANDUNG, itb.ac.id - Turunnya hujan tidak menghambat berlangsungnya prosesi pembukaan ITB Fair 2012 yang diadakan di sekitar Campus Center ITB, pada Jumat (03/02/12). ITB Fair 2012 sendiri akan dilangsungkan sampai Minggu (05/02/12) dengan beragam acara yang mengusung tema inovasi dan sociopreneurship. Acara dibuka dengan pemasangan bohlam...

4 Februari 2012

SNMPTN 2012 Junjung Kepercayaan dan Kebersamaan

BANDUNG, itb.ac.id - Panitia pelaksana Seleksi Nasional Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN) pada tahun ini dipegang oleh ITB. Sosialisasi mengenai sistem penerimaan mahasiswa baru berskala nasional itu dilaksanakan pada Selasa (31/01/12) bertempat di Aula Barat ITB. Kepala sekolah dan guru-guru dari SMA, SMK, serta MA seluruh Bandung...

2 Februari 2012