ITB Sehat: Cek Kesehatan Gratis untuk Massa Kampus

BANDUNG, itb.ac.id - Kementerian Olahraga dan Kesehatan (Orkes) Kabinet SERU KM-ITB hari ini (20/02/15) mengadakan kegiatan ITB Sehat di Kampus ITB Ganesha. Di ITB Sehat, mahasiswa ITB dapat mengikuti cek kesehatan gratis dan melakukan donor darah. Untuk melaksanakan kegiatan ini, Kementerian Orkes bekerja sama dengan banyak pihak. Untuk cek...

21 Februari 2015

Kenalkan Inovasi Berbasis Komunitas, SBM ITB Hadirkan Profesor Austria

BANDUNG, itb.ac.id - Inovasi merupakan faktor penting dalam bisnis untuk membangun daya saing di tengah pasar yang kompetitif. Untuk mengenalkan sebuah konsep baru tentang inovasi, Sekolah Bisnis dan Manajemen (SBM) ITB kembali menggelar acara Fridaypreneurship dengan mengangkat tema "Crowd Innovation". Talkshow rutin bulanan yang kali...

21 Februari 2015

ITB Sabet Juara Umum Indonesian Undergraduate Geophysics Competition 2015

BANDUNG, itb.ac.id-Institut Teknologi Bandung berhasil meraih gelar juara umum dalam kompetisi akbar Indonesian Undergraduate Geophysics Competition (IUGC) 2015 yang diadakan oleh Himpunan Mahasiswa Teknik Geofisika (HIMA TG 'TERRA') Institut Teknologi Bandung. Dalam kompetisi yang diikuti oleh mahasiswa Teknik Geofisika dari seluruh Indonesia...

16 Februari 2015

ITB Day: Serunya Puncak Rangkaian AMI 2015

BANDUNG, itb.ac.id - Rangkaian acara Aku Masuk ITB 2015 akhirnya mencapai puncak pada Minggu (15/02/15) yang dinamakan ITB Day. ITB Day adalah hari untuk siswa SMA dari berbagai daerah datang langsung ke Kampus ITB Ganesha untuk mengikuti pengenalan program studi, pengumuman seleksi calon mahasiswa baru, dan berbagai kegiatan seru lainnya. Wakil...

15 Februari 2015

U-Green ITB: Bangkitkan Semangat Peduli Lingkungan Melalui Seminar

BANDUNG, itb.ac.id - Dewasa ini, gerakan peduli lingkungan telah menjadi bagian yang penting untuk diselenggarakan karena berkaitan dengan tingkat keberlangsungan kehidupan, baik manusia atau makhluk hidup lainnya. Himbauan seperti tanam pohon bersama dan daur ulang sampah telah sering dilaksanakan oleh pemerintah, instansi dan kemahasiswaan....

15 Februari 2015

Mahasiswa Tambang Adakan Seminar Nasional Membahas UU Keinsinyuran

BANDUNG, itb.ac.id - Himpunan Mahasiswa Teknik Pertambangan (HMT) ITB kembali menyelenggarakan rangkaian acara Minefest. Pada Sabtu (14/02/15) diadakan seminar nasional dengan tema "Peranan Undang-Undang Keinsinyuran dalam Meningkatkan Kompetensi Sarjana Teknik untuk Pembangunan Indonesia melalui Industri Pertambangan". Bertempat di Aula...

14 Februari 2015

ICHCKM 2015: Siapkan Sumber Daya Manusia untuk Hadapi Masyarakat Ekonomi ASEAN

BANDUNG, itb.ac.id - Pengembangan sumber daya manusia dan manajemen pengetahuan di dalam organisasi merupakan kunci keberlanjutan bisnis, terutama dengan mulai diberlakukannya Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA) di akhir tahun ini. Untuk menyambut hal tersebut, Sekolah Bisnis dan Manajemen (SBM) ITB bekerjasama dengan Razak School of Engineering and...

13 Februari 2015

Tiga Mahasiswa ITB Penerima Bidik Misi Juarai 6th SNOW EPW ITS

BANDUNG, itb.ac.id - Tiga mahasiswa ITB yang bergabung dalam sebuah tim karya tulis berhasil meraih juara III dalam ajang Smart Innovation of Writing, Engineering Physics Week (SNOW EPW) ITS 6th edition. Mereka adalah Alina Listiyani Prayogo (Teknik Lingkungan 2013),Catur Dwi Anindita (Fisika 2013), dan Ahmad Muliansyah (Teknik Material 2013)....

13 Februari 2015

Terra ITB Kenalkan Teknologi CCS sebagai Solusi Pemanasan Global

BANDUNG, itb.ac.id - Saat ini isu pemanasan global akibat peningkatan jumlah karbondioksida (CO2)menjadi isu yang sangat sering dibahas, baik di kalangan masyarakat, akademisi, maupun industri. Berbagai solusi teknologi telah dikembangkan untuk menanggulangi permasalahan tersebut, termasuk teknologi Carbon Capture and Storage (CCS). Oleh karena...

10 Februari 2015