Tim KK Hidrografi ITB Bantu Implementasikan Desa Tanggap Banjir di Kabupaten Bireuen

BANDUNG, itb.ac.id—Dalam beberapa tahun terakhir, Kabupaten Bireuen, Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam, kerap mengalami banjir di beberapa kawasan. Berdasarkan pemberitaan terkini, banjir pada 2022 dinilai yang paling parah akibat curah hujan deras yang berlangsung relatif lama. ...

31 Oktober 2022

Workshop SBM ITB: Prinsip PRME di Bidang Pendidikan Wujudkan Pembangunan Berkelanjutan

BANDUNG, itb.ac.id--Sekolah Bisnis dan Manajemen (SBM) Institut Teknologi Bandung (ITB) mengadakan serangkaian workshop dan diskusi internal mengenai pendidikan yang berkelanjutan. Serial workshop yang diadakan dari Oktober-November 2022 mengusung tema pembentukan...

31 Oktober 2022

Eksplorasi Budaya Kreatif untuk Konstruksi Arsitektur Ruang Publik

BANDUNG, itb.ac.id— Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) ITB dan Design Lab Ethnography Lab FSRD ITB bekerja sama untuk mengadakan webinar Karsa Loka Vol. 22 bertajuk “Eksplorasi Budaya Kreatif untuk Konstruksi Arsitektur Ruang Publik (Kasus: Budaya Tanah Liat di Jatiwangi dan Sokka)”. ...

28 Oktober 2022

Dosen ITB Paparkan Pemanfaatan Material Canggih dari Batuan di Sektor Industri

BANDUNG, itb.ac.id — Diskusi Bersama GEA ‘90 (Dermaga ’90) sesi ke-135 digelar secara daring melalui platform Zoom Meeting pada Sabtu (22/10/2022). Topik yang diangkat adalah tentang material-material canggih dari batuan yang masih merupakan bagian dari...

28 Oktober 2022

Cerita Sam Maykel, Wisudawan Magister Termuda ITB Wisuda Oktober ITB 2022

BANDUNG, itb.ac.id – ITB menggelar wisuda pertama pada tahun akademik 2022/2023, dan para wisudawan sangat antusias untuk merayakan kelulusan mereka. Sidang terbuka wisuda oktober yang diadakan di 22 Oktober 2022 ini adalah salah satu acara yang paling dinantikan 2688 wisudawan yang terdaftar, dengan...

26 Oktober 2022

Vulkanolog ITB Ungkap Rahasia Gunung Api Indonesia yang Banyak Orang Tidak Tahu

BANDUNG, itb.ac.id— Secara geografis, wilayah Indonesia terletak pada rangkaian ring of fire (Cincin Api). Hal ini berdampak pada jumlah gunung api di Indonesia yang banyak dan tanpa kita sadari kita hidup berdampingan dengan gunung api. Namun, banyak yang belum kita ketahui soal rahasianya. ...

26 Oktober 2022

Pengenalan Budaya, Pertukaran Mahasiswa Merdeka ITB Kunjungi Saung Angklung Udjo

BANDUNG, itb.ac.id – Program Pertukaran Mahasiswa Merdeka (PMM) selain bertujuan untuk merasakan atmosfer berkuliah di kampus mitra, juga mendapatkan pengetahuan dan pengalaman tambahan untuk merasakan keberagaman budaya setempat. ...

25 Oktober 2022

Tim RCKT ITB Raih Prestasi di Kejuaraan Nasional Gokart, E-Shark Rok Cup Indonesia 2022

BANDUNG, itb.ac.id – RCKT ITB atau Red Container Karting Team ITB merupakan tim mahasiswa Teknik Mesin yang disiapkan untuk lomba balap gokart. Pada tahun ini, RCKT ITB berhasil meraih podium setelah puasa gelar dalam Kejuaraan Nasional (Kejurnas) Gokart di bawah Ikatan Motor Indonesia (IMI). ...

25 Oktober 2022

Pameran “Undone” Tampilkan Tugas Akhir Tesis dan Disertasi Lintas Jurusan di ITB

BANDUNG, itb.ac.id—Momen wisuda menjadi kesempatan bagi mahasiswa untuk menunjukkan karya akhirnya selama studi. Begitu pula bagi mahasiswa program magister dan program doktor dari lintas prodi di Sekolah Arsitektur, Perencanaan, dan Pengembangan Kebijakan (SAPPK) ITB yang diwisuda pada Wisuda Oktober 2022. ...

25 Oktober 2022