Utama
Yamaha Motor Rekrut Calon Wisudawan FTMD ITB
16 Juli 20088EH: Perjalanan Sebuah Radio Mahasiswa
13 Juli 2008
Zaky Achmad : Berpikir dan Bertindak Global
BANDUNG, itb.ac.id - Nilai yang terkandung dalam ungkapan berpikir lokal dan bertindak global, kata Zaky Achmad, saat ini sudah tidak relevan lagi. Komentar Zaky, seorang pengamat web, disampaikan dalam Free IT Saturday Lesson : “Trend Website 2008”, Sabtu pagi, 12 Juli 2008, di Ruang Multimedia ComLabs ITB. Zaky mencontohkan fenomena era...
12 Juli 2008
Peringatan 30th ITB’78: Imagine…Green!
BANDUNG, itb.ac.id- Sabtu (5/7) kemarin, telah berlangsung reuni 30 tahun alumni ITB’78. Reuni kali ini termasuk istimewa karena bukan hanya waktu bagi para alumni melepaskan rindu, menjalin jejaring dan memperkuat tali persahabatan antar alumni, namun juga merupakan kesempatan untuk berbagi dan berbakti kepada almamater ITB dan masyarakat...
10 Juli 2008
Tim Antarmuka ITB Juarai Rural Innovation Award di Paris
PARIS, itb.ac.id - Mengalahkan empat finalis dari Kolumbia, Mesir, India, dan Afrika Selatan, Tim Antarmuka ITB berhasil menggondol juara kategori Special Award di Unlimited Potential, Rural Innovation Award Imagine Cup 2008, di Paris, Perancis. Atas prestasinya, Tim Antarmuka ITB diganjar hadiah uang tunai US$10.000, plus kesempatan magang di...
9 Juli 2008
9th Hitachi Young Leaders Initiative: ITB Kirim Dua Delegasi
JAKARTA, itb.ac.id- Senin (7/7) sampai dengan Jumat (11/7)mendatang, berlangsung program “9th Hitachi Young Leaders Initiative (HYLI)”. HYLI adalah program hubungan masyarakat yang diselenggarakan oleh Hitachi di Asia sejak tahun 1996. Program ini bertujuan untuk mengidentifikasi dan mengembangkan kemampuan para pemimpin masa depan Asia...
9 Juli 2008
Kunjungan Menwa Yon-I/ITB ke PALAPES Universiti Malaya
BANDUNG, itb.ac.id - Pada tanggal 19–23 Juni 2008, delegasi Resimen Mahasiswa Mahawarman Batalyon I/ITB (Menwa Yon-I/ITB) melawat ke Malaysia dalam rangka kunjungan balasan ke Pasukan Latih Pegawai Simpanan Universiti Malaya (PALAPES UM). PALAPES adalah organisasi perwira cadangan yang ekivalen dengan Menwa di Indonesia. Pada Desember 2007...
7 Juli 2008
Seminar on Research Finding oleh Asahi Glass Foundation 2008
BANDUNG, itb.ac.id - Dalam rangka pelaksanaan kerjasama penelitian yang didanai oleh Asahi Glass Foundation-Jepang, Kantor Wakil Rektor Bidang Riset, Inovasi dan Kemitraan/LPPM ITB menyelenggarakan kegiatan "Seminar on Research Findings Assisted by The Asahi Glass Foundation 2008", Kamis(3/7) di Ruang Auditorium Campus Center Timur...
4 Juli 2008
Seminar Reklamasi Lahan Bekas Tambang di Indonesia
BANDUNG, itb.ac.id- Rabu (2/7), Kelompok Keahlian Teknik Pertambangan, Fakultas Teknik Pertambangan dan Perminyakan ITB bermitra dengan Departemen Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) dan Kementrian Negara Lingkungan Hidup RI mengadakan seminar “Reklamasi Lahan Bekas Tambang di Indonesia”. Seminar diadakan di Aula Barat ITB dengan...
2 Juli 2008
Pelaksanaan SNMPTN 2008 di Wilayah Kampus ITB
BANDUNG, itb.ac.id - Rabu(2/7), merupakan hari pertama pelaksanaan Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN) 2008. Pada hari pertama ini, bahan ujian terdiri dari tes kemampuan kuantitatif dan kemampuan bahasa, meliputi Matematika Dasar, Bahasa Indonesia, dan Bahasa Inggris. Ujian berlangsung dari pukul 07.30 hingga pukul 11...
2 Juli 2008
Tim Cacheadm, Dibalik si Cumi Jaringan Internet ITB
BANDUNG, itb.ac.id - Di sekretariat ARC, area Sunken Court, Sabtu siang (28/6) www.itb.ac.id berkesempatan mengobrol santai dengan beberapa anggota Tim Cacheadm, ‘pawang’ cumi jaringan internet di ITB. ‘Kunjungan’ singkat ini dimaksudkan untuk mengorek keterangan langsung dari orang-orang dibalik eksistensi cumi di jaringan internet ITB....
1 Juli 2008