JAYSES 2008: 5 Mahasiswa ITB Mewakili Indonesia

BANDUNG, itb.ac.id - Japan-Asia Young Scientist and Engineer Study Visit (JAYSES) merupakan program pertukaran mahasiswa yang diselenggarakan oleh Tokyo Tech Internasional Office. Dalam rangkaian program JAYSES 2008, mahasiswa yang terpilih berkunjung ke Thailand dan Indonesia dan melakukan beberapa aktivitas seperti mengunjungi industri lokal,...

29 Agustus 2008

Mencari Inspirasi di Selasar Oprek

BANDUNG, itb.ac.id- Beberapa waktu yang lalu, 19-22 Agustus, ada kegiatan menarik di Campus Center Barat, "Selasar Oprek" namanya. Di selasar ini ditampilkan beberapa dokumentasi karya  mahasiswa ITB yang pernah memenangi perlombaan, diantaranya software 'Butterfly' (Juara rural innovation award di Paris) karya Tim AntarMuka, alat...

29 Agustus 2008

Lomba dan Pameran PLC: "New Trend in PLC and Wireless Automation"

BANDUNG, itb.ac.id - Kelompok Keahlian Instrumentasi dan Kontrol Program studi Teknik Fisika pada hari Selasa(26/8) dan Rabu(27/8) mennyelenggarakan lomba, pameran, dan workshop yang bertemakan "New Trend in PLC and Wireless Automation". Sesuai dengan tema yang diambil, acara ini bertujuan meningkatkan kompetensi sumber daya nasional di...

28 Agustus 2008

IOAA2 : Indonesia Raih Empat Emas

BANDUNG, itb.ac.id - Perhelatan akbar Olimpiade Internasional Astronomi dan Astrofisika (IOAA2) hasil kerjasama ITB, Depdiknas dan Pemprov Jawa Barat yang berlangsung sejak 19 Agustus lalu, Rabu (27/8) secara resmi ditutup oleh Dirjen Mandikdasmen Suyanto, mewakili Mendiknas Bambang Sudibyo yang berhalangan. Kontingen India, meraih 2 emas, 2...

28 Agustus 2008

Klaim Asuransi Tak Kenal Ganti Untung

BANDUNG, itb.ac.id - Senin (25/8) pukul 08.00 pagi hari, Dekan Fakultas Teknologi Industri Dwiwahju Sasongko membuka kuliah umum pengenalan konsep bisnis berkelanjutan (Bisnis Continuity Management) yang terselenggara atas kerjasama Mutsui Sumitomo Insurances Group (MSIG) dan Program Studi Teknik Industri ITB. Presiden Direktur MSIG Indonesia Mr....

27 Agustus 2008

Strategi Sukses di Kampus 2008 : Jalani Aktivitas dengan Seimbang

BANDUNG, itb.ac.id - Sabtu (16/8) segerombolan mahasiswa baru ITB, dengan berpakaian putih abu-abu, bergerak dalam barisan dua banjar menuju ruang-ruang kuliah di ITB. Barisan rapi nan tertib tersebut memasuki kelas bukan dalam rangka mengikuti kegiatan perkuliahan tapi mahasiswa baru ITB 2008 ini hendak mengikuti salah satu rangkaian penerimaan...

19 Agustus 2008

SBM ITB: Selamat Datang Generasi Baru!

BANDUNG, itb.ac.id - Lain ladang lain belalang, lain lubuk lain ikannya. Pepatah ini berlaku pula pada tradisi penerimaan mahasiswa baru di ITB. Sekolah Bisnis dan Manajemen (SBM) ITB adalah salah contohnya. Sekolah yang termasuk muda di antara fakultas dan sekolah lain di ITB ini memiliki tradisi yang cukup unik dalam menerima mahasiswa baru....

18 Agustus 2008

OHU 2008: Kreativitas Dalam Segala Aktivitas

BANDUNG, itb.ac.id - Setiap tahun, seluruh unit kegiatan mahasiswa (UKM) yang ada di ITB diberikan kesempatan untuk mempromosikan dirinya kepada mahasiswa-mahasiswa baru. Tahun ini pun, bertepatan dengan Hari Kemerdekaan RI ke-63,lebih dari 70 UKM berkumpul di sekitar Campus Center untuk kembali menunjukkan diri kepada penghuni-penghuni baru...

18 Agustus 2008

Pengabdian HMF Ars Praeparandi: Farmasi Pedesaan XII

BANDUNG, itb.ac.id - Farmasi Pedesaan merupakan suatu program pengabdian masyarakat yang dilaksanakan sebanyak dua tahun sekali oleh Himpunan Mahasiswa Farmasi (HMF) Ars Praeparandi Institut Teknologi Bandung. Farmasi Pedesaan pertama kali diadakan oleh mahasiswa farmasi pada tahun 1984, di mana saat itu Farmasi Pedesaan merupakan pengganti kuliah...

16 Agustus 2008