17.216 Peserta Akan Mengikuti UTBK di ITB
SIARAN PERS ITBNomor: 361/IT1.B03.2/HM/20235 Mei 2023BANDUNG,- Institut Teknologi Bandung (ITB) menjadi lokasi pelaksanaan Ujian Tulis Berbasis Komputer (UTBK) tahun 2023 sebagai syarat masuk perguruan tinggi negeri (PTN). Pelaksanaan ujian di Pusat UTBK ITB akan dilaksanakan dua gelombang. Ujian Gelombang I pada 8-14 Mei 2023, dan Ujian...
5 Mei 2023
Tingkatkan Kesadaran Masyarakat terhadap Kesehatan, Asrama Sangkuriang ITB Gelar Cek Kesehatan Gratis
BANDUNG, itb.ac.id – Tutor dan penghuni Asrama Sangkuriang ITB menggelar cek kesehatan gratis. Bertempat di Asrama Sangkuriang ITB, program ini bekerja sama dengan Fakultas Kedokteran Universitas Kristen Maranatha dan Kelompok Bakti Sosial Pengusaha (KBSP) Kota Bandung pada Sabtu (8/4/2023).Dengan membawa kartu identitas, peserta program ini...
18 April 2023
Buat Jelly Skincare dari Daun Kelor, Mahasiswa ITB Juara 1 dan Best Presenter pada Pharmacy Competition 2023
BANDUNG, itb.ac.id – Beberapa waktu lalu, mahasiswa Program Studi Sains dan Teknologi Farmasi ITB berhasil meraih prestasi di kancah Nasional pada Pharmacy Competition yang diselenggarakan oleh Fakultas Farmasi, Universitas Surabaya.Tim bernama “Kanidin” ini beranggotakan Kanita Prameswari, Nidenia Permata Putri, dan Adinda Mutiara. Mereka...
17 April 2023
Ngabuburit Bareng, Asrama Kidang Pananjung Bersihkan Sungai "Cika-Cika" dari Sampah
BANDUNG, itb.ac.id – Bulan Ramadan selalu dipenuhi dengan serba-serbi kegiatan yang menarik. Salah satunya yang dilakukan Asrama Kidang Pananjung (KP) ITB, Minggu (9/4) lalu. Pada kesempatan itu, Asrama KP membersihkan Sungai Cikalapa-Cikapundung (Cika-Cika) dari sampah. Kegiatan ini bekerja sama dengan Komunitas Cika-Cika dan Dinas Sumber Daya...
17 April 2023
Semarak Ramadhan, Masjid Al-Jabbar ITB Buka Pesantren Kilat
JATINANGOR, itb.ac.id — Masjid Al-Jabbar Institut Teknologi Bandung mengadakan program pesantren kilat untuk anak yang dilaksanakan dari 27 Maret - 6 April 2023 setiap Senin sampai Kamis. Program ini diikuti lebih dari 100 peserta usia PAUD hingga SMP.Pengajar utama Ustaz Ismail mengungkapkan bahwa kegiatan pesantren kilat merupakan kegiatan...
13 April 2023
Mahasiswa Teknik Geodesi dan Geomatika ITB Ikuti Kuliah Lapangan Ekskursi di Pulau Pramuka
BANDUNG, itb.ac.id–Kegiatan perkuliahan di Institut Teknologi Bandung (ITB) tidak selalu dilakukan di dalam kelas saja. Perkuliahan juga bisa dilakukan secara langsung di lapangan melalui kegiatan ekskursi. Pada tanggal 17-19 Maret 2023, 87 Mahasiswa Teknik Geodesi dan Geomatika (GD) mengikuti kegiatan ekskursi mata kuliah Hidrografi II di Pulau...
12 April 2023
Mahasiswa ITB Salurkan Bantuan Keperluan Masjid dan Fasilitas Mengaji
BANDUNG, itb.ac.id – Mahasiswa Institut Teknologi Bandung yang tergabung dalam Panitia Pelaksana Program Ramadhan dan Idul Adha (P3RI) ITB 1444 H melakukan aksi peduli terhadap masjid sekitar kampus ITB Ganesha dan juga pengajian anak-anak. Kegiatan tersebut dibawahi oleh divisi Salman Charity yang mewadahi jamaah Masjid Salman ITB yang hendak...
10 April 2023
Sistem Barter Sampah sebagai Solusi Penanganan Pencemaran Sungai di Desa Cinangsi, Cianjur
Foto: Rekacipta ITBBANDUNG, itb.ac.id—Desa Cinangsi di Kabupaten Cianjur merupakan salah satu permukiman dekat anak Sungai Citarum yang saat ini mengalami pencemaran dan kerusakan lingkungan. Akibatnya, warga mengalami berbagai kerugian yang harus segera ditanggulangi melalui upaya kolaboratif.Salah satu sumber pencemaran di Desa Cinangsi ialah...
5 April 2023
Masjid Al-Jabbar ITB Sediakan Takjil dan Iftar Gratis untuk Berbuka Selama Ramadan
JATINANGOR, itb.ac.id — Panitia Ramadan Masjid Aljabbar (PRAMA) ITB 1444 H bersama DKM Masjid Aljabbar menyuguhkan paket takjil dan ifthar gratis untuk lebih dari 100 jemaah setiap hari selama Ramadan 1444 Hijriah. Steering Committee (SC) Kegiatan Ramadan 1444 H Masjid Al-Jabbar ITB Mahmudin S.P., menyampaikan, program berbagi takjil dan ifthar...
3 April 2023


