Institusi
Dubes Kanada Untuk Indonesia dan Timor Leste, MacArthur Berikan Pidato di Acara Wisuda ITB
BANDUNG, itb.ac.id -- Duta Besar Kanada untuk Indonesia dan Timor Leste, H.E Peter MacArthur memberikan pidato dalam acara Wisuda Ketiga Program Sarjana Institut Teknologi Bandung (ITB) Tahun Akademik 2017/2018 di Gedung Sabuga, Jalan Tamansari, Kota Bandung, Sabtu (21/7/2018). H.E. MacArthur memberikan pidato tentang...
21 Juli 2018Cerita Menarik Dua Wisudawan Asing, Baha dan Syakirin Selama Kuliah di ITB
BANDUNG, itb.ac.id - Mahasiswa yang kuliah di Institut Teknologi Bandung (ITB) tidak hanya berasal dari Indonesia saja. Melainkan juga ada dari negara tetangga. Tentu saja, karena...
19 Juli 2018ITB Gelar Silaturahmi dengan Staf Pengajar Purnabakti
BANDUNG, itb.ac.id -- Institut Teknologi Bandung (ITB) menyelenggarakan acara silaturahmi dengan para staf pengajar purnabakti ITB di Aula Barat Kampus ITB, Jalan Ganesa, Kota...
19 Juli 20181 Syawal 1439 H, Rektor ITB menggelar Open House
BANDUNG, itb.ac.id - 1 Syawal 1439 H jatuh pada hari Jumat, 15/6/2018. Pada hari ini Rektor ITB menggelar Open House di rumah dinas Jalan Dago, Bandung. Bersama pimpinan dan pejabat ITB lainnya, Rektor ITB, Prof. Kadarsah Suryadi menyambut para tamu dan kerabat...
17 Juni 2018Rektor ITB Beri Orasi Ilmiah pada Dies Natalis ke-36 IKOPIN
JATINANGOR, itb.ac.id - Memasuki era revolusi industri ke-4 yang ditandai pesatnya perkembangan teknologi digital, menjadikan masa depan akan mengalami perubahan-perubahan besar yang mungkin belum bisa kita bayangkan saat ini. Beberapa perubahan tersebut diprediksi akan terjadi di berbagai...
8 Mei 2018ITB Laksanakan Upacara Peringatan Hari Pendidikan Nasional 2018
BANDUNG, itb.ac.id – Institut Teknologi Bandung (ITB) dalam rangka memperingati Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) 2018 melaksanakan upacara peringatan pada hari Rabu (02/05/2018) dengan mengambil tempat...
2 Mei 2018ITB Siap Terima 1.636 Orang Mahasiswa Baru Jalur SBMPTN 2018
BANDUNG, itb.ac.id – Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN) 2018 mulai dibuka pendaftarannya sejak 21 Februari dan sudah ditutup pada 6 maret yang lalu. Setelah menanti lebih dari satu...
24 April 2018
