Strategi Menuju Kampus Berkelanjutan, ITB Fokus Lakukan Pengelolaan Sampah dengan Penerapan Teknologi

BANDUNG, itb.ac.id - Ada berbagai permasalahan keberlangsungan kehidupan di bumi yang harus kita hadapi. Sebut saja penggunaan emisi gas yang semakin tinggi, tingkat pencemaran yang semakin parah di udara, darat, hingga laut, serta masalah perubahan iklim. Hal tersebut terjadi sebab kualitas bumi yang semakin menurun, sehingga masalah yang terjadi...

12 Oktober 2023

Studium Generale ITB: Horizon-horizon Kebenaran: Sains, Agama, dan yang Belum Diketahui

BANDUNG, itb.ac.id – Institut Teknologi Bandung (ITB) kembali menyelenggarakan Studium Generale dengan pembicara Guru Besar Filsafat Universitas Pelita Harapan, Prof. Dr. Fransisco Budi Hardiman, S.S., M.A., di Aula Barat ITB, Rabu (27/09/2023). Beliau menyampaikan materi berjudul "Horizon-horizon Kebenaran: Sains, Agama, dan yang Belum...

12 Oktober 2023

Alat Kecantikan Microluxe Gagasan Mahasiswa ITB dan UI Raih Juara 1 Ajang Business Case Competition dari Emina

BANDUNG, itb.ac.id – Tim Upside Down yang terdiri atas dua mahasiswa Institut Teknologi Bandung (ITB) Celine Caroline (Sains dan Teknologi Farmasi, 20) dan Naqisya Arifani (Matematika, 20), serta Jessica Safira dari Universitas Indonesia kembali menorehkan prestasi membanggakan. Mereka menjadi juara 1 tingkat nasional Business Case Competition...

12 Oktober 2023

KCC ITB Gelar Halzone 2023, Meriahkan Kampus Ganesha dengan Budaya Korea

BANDUNG, itb.ac.id – Unit kegiatan mahasiswa Korean Culture Club Institut Teknologi Bandung (KCC ITB) mengadakan "Halzone", di Lapangan Cinta ITB Kampus Ganesha, Minggu (17/09/2023). Kegiatan ini menawarkan beragam hiburan dan pengalaman terkait budaya Korea.Dosen pembina KCC ITB, Prof. Ir. Johnner Sitompul, M.Sc., Ph.D., menyampaikan betapa...

12 Oktober 2023

Bawakan Ide Integrasi Sampah dan Daur Ulang, Mahasiswa Teknik Telekomunikasi ITB Juara 3 Smart City Gemastik 2023

BANDUNG, itb.ac.id – Tim GAS yang terdiri atas 3 mahasiswa Teknik Telekomunikasi ITB meraih Juara 3 Divisi Lomba Smart City pada ajang Pagelaran Mahasiswa Nasional Bidang Teknologi Informasi dan Komunikasi (Gemastik) 2023. Beranggotakan Bagus Isa Ahmad, Zakariyya Gambetta Muhammad K., dan Randy Xavier Haryanto, Tim GAS membawakan ide terkait...

12 Oktober 2023

International Virtual Course SAPPK ITB 2023: Meninjau Tantangan dan Peluang Pariwisata di Pulau Kecil

BANDUNG, itb.ac.id – Sekolah Arsitektur, Perencanaan, dan Pengembangan Kebijakan (SAPPK) menyelenggarakan International Virtual Course (IVC), sebagai rangkaian kegiatan Program Winter School 2023. Kegiatan ini berkolaborasi dengan Universiti Sains Malaysia (USM) dan Politeknik Pariwisata Lombok dengan mengusung tema “Small Island...

12 Oktober 2023

HIMATIKA ITB Gelar Career Talk "From Classroom to Career: The Journey Starts Now"

BANDUNG, itb.ac.id - Himpunan Mahasiswa Matematika dan Aktuaria (HIMATIKA) ITB menyelenggarakan Career Talk bertema "From Classroom to Career: The Journey Starts Now" secara daring, Sabtu (23/06/2023). Kegiatan ini menjadi kesempatan berharga bagi mahasiswa memahami dunia magang dan persiapan menuju karier yang cerah. Narasumber pertama, mahasiswa...

12 Oktober 2023