Utama
Posko Satgas Bantuan Bagi Aceh dan Sumut Ditutup,
11 Maret 2005Temu Kangen 33 Tahun Pramuka.
11 Maret 2005Peresmian Drinking Fountain ITB
Para alumnus ITB angkatan 1970 bersama dengan Medco dan Caltex menyumbangkan 70 drinking fountain lengkap dengan instalasi pengolahan air minumnya untuk ITB. Sejak Januari lalu, ke-70 drinking fountain tersebut telah dipasang di seluruh penjuru ITB. Sabtu, 5 Maret 2005 lalu, instalasi tersebut diresmikan oleh Djoko Santoso, Rektor ITB dihadapan...
7 Maret 2005Kuliah Tamu SBM: Leadership Communication
SBM kembali mengadakan kuliah tamu tambahan, sesuai dengan jadwal rutinnya dihari sabtu. Pada kesempatan kali ini, mengundang seorang pembicara yang sering berkutat dibidang komunikasi, Martina Sudibja namanya, Area Director dari Dale Carnegie Training Bandung. Beliau seorang Psikolog lulusan program Master dari Unpad, yang juga bekerja sebagai...
6 Maret 2005Sidang Terbuka ITB dalam Rangka Wisuda ITB Lulusan Maret 2005
Hari Sabtu, tanggal 5 Maret 2005, bertempat di Gedung Sasana Budaya Ganesa ITB, Jalan Tamansari 73 Bandung, Insitut Teknologi Bandung melangsungkan Sidang Terbuka ITB dengan Acara Utama Wisuda Sarjana, Magister dan Doktor. Pada kesempatan wisuda periode Maret 2005, ITB meluluskan 1039 orang wisudawan yang terdiri dari : 1. Fakultas Matematika...
5 Maret 2005Studi Instalasi Himpunan Mahasiswa Teknik Lingkungan
Jumat, 4 Maret 2005, Departemen Keprofesien Himpunan Mahasiswa Teknik Lingkungan (HMTL) kembali mengadakan studi instalasi. Dalam kesempatan ini, sasarannya adalah pengenalan instalasi pengolahan limbah kepada mahasiswa Teknik Lingkungan (TL) angkatan 2003. "Jadi ketika kuliah, anak-anak 2003 udah pada punya gambaran," ujar Dzahni,...
5 Maret 2005Upacara Perayaan Dies Natalis ITB ke-46
Kemarin, 2 Maret 2005, Institut Teknologi Bandung merayakan ulang tahunnya yang ke-46; juga sekaligus bertepatan dengan peringatan lima tahun ITB berstatuskan Badan Hukum Milik Negara (BHMN). Upacara perayaan ulang tahun ITB dilaksanakan kemarin, di Aula Barat ITB. Dalam upacara ini juga diadakan pemberian Medali Ganesa Bakti Cendekia Utama dan...
3 Maret 2005Daftar Penerima Medali Ganesha Bakti Cendekia Utama dan Penghargaan Ganesa Wira Adiutama
Daftar nama guru besar purna bakti penerima Medali Ganesha Bakti Cendekia Utama dan Piagam Penghargaan: 1. Prof. Dr. Ir. Ridwan Suhud (Teknik Sipil) 2. Prof. Dr. Ir. Benny Chatib, M.Sc. (Teknik Lingkungan) 3. Prof. Dr. Ir. Darmawan Harsokoesoemo (Teknik Mesin) 4. Prof. Sri Jatno Wirjosudirdjo, Ph.D (Fisika) 5. Prof. Dr. Ir. Harsono...
3 Maret 2005Kuliah Tamu SBM: Bisnis Dunia Periklanan
Seperti biasanya, School of Business & Management ITB menyelenggarakan kuliah tamu (guest lecturing), dengan menghadirkan pakar dibidang bisnis. Kali ini giliran mata kuliah Komunikasi yang menghadirkan dosen tamu, seorang Ex Creative director yang kini bekerja di Sebuah biro iklan. Ricky Joseph Pesik namanya, bekerja di SatuCitra , sebuah...
3 Maret 2005