Forum Guru Besar ITB Bahas Keseimbangan Antara Produksi Migas dan Lingkungan

BANDUNG, itb.ac.id – Forum Guru Besar (FGB) Institut Teknologi Bandung (ITB) kembali menyelenggarakan webinar pada Jumat (8/7/2022) dengan topik “Energi Transisi Indonesia: Menyolok Kesetimbangan antara Peningkatan Produksi Migas dan Menyelamatkan...

15 Juli 2022

Automatic Generation Control, Teknologi Baru pada PLTGU

BANDUNG, itb.ac,id – Transisi energi pada sektor industri menuju energi yang berkelanjutan dan terbarukan sudah mulai meningkat di berbagai negara, tak terkecuali Indonesia. Berbagai sumber dan teknologi untuk penciptaan energi terbarukan mulai banyak tercipta dan teraplikasikan mulai dari tenaga yang...

15 Juli 2022

Bagaimana Cara Mengatasi Permasalahan Air dengan Metode Swarm Optimization?

BANDUNG, itb.ac.id—Metode Swarm Optimization merupakan metode optimasi yang terinspirasi dari bagaimana sekawanan burung menyelesaikan masalahnya secara kolektif. Suatu permasalahan yang kompleks dapat diselesaikan...

15 Juli 2022

Teknologi AI Dapat Digunakan untuk Memantau dan Memelihara Laut dari Sampah Plastik

BANDUNG, itb.ac.id – "Setiap detik napas yang kalian ambil, kalian berutang ke laut," kata Prof. Dr. Oliver Zielenski, Kepala Departemen Riset Persepsi Kelautan di DFKI (German Research Center for Artificial Intelligence). ...

15 Juli 2022

ITB Berhasil Sabet 2 Gelar pada Ajang Kontes Robot Indonesia 2022

BANDUNG, itb.ac.id–Tim Institut Teknologi Bandung yang mengikuti Kontes Robot Indonesia (KRI) tahun 2022 berhasul meraih dua gelar di dua kategori yang berbeda. Gelar tersebut berasal dari Tim Garudago yang berhasil menjadi Juara 2 pada Kontes Robot ABU Indonesia dan Tim Genesis yang mendapat Juara 3...

13 Juli 2022

SAPPK ITB Kenalkan Program Studi Internasional Arsitektur dan Perencanaan

BANDUNG, itb.ac.id — Sekolah Arsitektur, Perencanaan, dan Pengembangan Kebijakan (SAPPK) ITB mengadakan open house dalam rangka memperkenalkan program studi internasional yang dinaungi SAPPK pada semua jenjang, S1, S2 dan S3. Kegiatan ini diselenggarakan pada tiga waktu dan tempat yang berbeda, yaitu...

11 Juli 2022

KMPA Ganesha ITB Pengabdian di Desa Bayan untuk Kembangkan Potensi Wisata

BANDUNG, itb.ac.id—Desa Bayan yang terletak di Lombok memiliki kearifan lokal yang kaya dan masih lestari. Masyarakat Bayan menjadikan filosofi wetu tilu sebagai pedoman hidup. Filosofi tersebut menuntun masyarakat agar tunduk terhadap tiga hal, yakni agama,...

8 Juli 2022

Mathematics Distinguished Lecture Series 2022: Gunanya Persamaan SPDE dalam Pemodelan Bunyi

BANDUNG, itb.ac.id – Matematika merupakan bidang ilmu yang penting dan berguna untuk diimplementasikan di berbagai aspek hidup. Sistem maupun pekerjaan dapat dipermudah dengan bantuan matematika. Untuk mempromosikan budaya penelitian matematika kepada sivitas akademika, seri webinar “Mathematics...

8 Juli 2022

Mahasiswa ITB Berhasil Raih Prestasi dalam Lomba Tulis Karya Ilmiah Nasional di Lombok

BANDUNG, itb.ac.id – Beberapa waktu lalu, Mahasiswa Program Studi Teknik Geodesi dan Geomatika ITB berhasil meraih prestasi dalam Lomba Karya Tulis Ilmiah Nasional yang dilaksanakan secara luring di Universitas Mataram, Lombok. Mahasiswa ini terdiri dari Cokro Santoso, Fahmi Mahardika, dan Ifandra...

7 Juli 2022