Institusi
Dosen Oseanografi ITB Ciptakan Rumah Garam untuk Produksi Garam dan Penyulihan Air Tawar
BANDUNG, itb.ac.id—Indonesia merupakan negara maritim sekaligus dikenal sebagai negara dengan garis pantai terpanjang kedua di dunia. Namun, kebutuhan garam di dalam negeri masih banyak dipasok dari negara lain. Hal ini mendorong kolaborasi pengabdian masyarakat dari Fakultas Ilmu dan Teknologi Kebumian (FITB) ITB untuk membuat rumah garam di...
9 Agustus 2023ITB Gelar FGD Angkat Isu Pendanaan Citarum Harum dan Penyediaan Air Baku
BANDUNG, itb.ac.id— Air merupakan kebutuhan makhluk hidup yang membutuhkan pengelolaan yang optimal. Pengelolaan air yang baik tentu tidak lepas dari pembangunan infrastruktur yang berkelanjutan dan layak. Permasalahan infrastruktur di sektor air telah menjadi perhatian bersama khususnya Institut Teknologi Bandung (ITB) bersama dengan...
8 Agustus 2023ITB Tuan Rumah Asia Pacific Internet Engineer Camp 2023
BANDUNG, itb.ac.id—Institut Teknologi Bandung (ITB) menjadi tuan rumah program APIE (Asia Pacific Internet Engineer) camp tahun 2023. Program APIE bertujuan untuk meningkatkan minat dan kemampuan mahasiswa di Asia Pasifik dalam bidang internet engineering.APIE Camp 2023 ITB sendiri diselenggarakan di Laboratorium Telematika, Gedung Achmad...
7 Agustus 2023ITB Sukses Selenggarakan Pelatihan Mitigasi Bencana dan Perubahan Iklim kepada Negara Anggota CARICOM dan SICA
Peserta berfoto bersama di Aula Timur ITB usai sesi pelatihan hari pertama di ITB Kampus Ganesha.BANDUNG, itb.ac.id—Institut Teknologi Bandung, melalui Fakultas Ilmu dan Teknologi Kebumian (FITB) sukses selenggarakan acara Pelatihan Peningkatan Kapasitas Pengurangan Dampak Risiko Bencana Serta Adaptasi Perubahan Iklim untuk Negara-Negara Anggota...
3 Agustus 2023Petugas Mutu PTN-BH Gelar Temu Nasional di Bandung Bahas Peningkatan Budaya Mutu Akademik
Pembukaan oleh Ketua SPM ITB, Dr.rer.nat. PoerbandonoBANDUNG, itb.ac.id—Sebanyak 37 petugas mutu (quality officer) melaksanakan Temu Nasional Unit Mutu di Bandung pada tanggal 25-26 Juli 2023 dengan Satuan Penjaminan Mutu (SPM) ITB sebagai penyelenggaranya. Para petugas mutu tersebut mewakili unit, badan, satuan, atau lembaga yang bertanggung...
2 Agustus 2023Sosialisasi Monev KIP Tahun 2023, Tingkatkan Performa Implementasi Keterbukaan Informasi
BANDUNG, itb.ac.id - Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi Institut Teknologi Bandung (PPID ITB), mengikuti kegiatan sosialisasi pendampingan monitoring dan evaluasi (monev) Keterbukaan Informasi Publik (KIP) yang diselenggarakan oleh Komisi Informasi Pusat (KIP) RI pada Selasa (1/8/2023) di Hotel Luxton, Bandung.Terdapat sekitar 20 peserta...
2 Agustus 2023BKHM ITB Gelar Pelatihan Keprotokolan Bagi Calon Tim Protokol ITB
BANDUNG, itb.ac.id - Biro Komunikasi dan Hubungan Masyarakat ITB mengadakan pelatihan keprotokolan pada Sabtu (29/7/2023) di Gedung Annex ITB Lt. 3. Kegiatan ini diikuti oleh 66 mahasiswa yang terpilih sebagai Calon Tim Protokol ITB Batch 2023. Pelatihan bertujuan membekali para peserta dengan pengetahuan dan keterampilan yang dibutuhkan...
31 Juli 2023