Narenda Wicaksono, Ikhlas Berbuat Demi Bangsa
BANDUNG, itb.ac.id - Akhir bulan Maret 2008, Narenda Wicaksono Alumni IF ITB bersama tiga rekannya, Faisal, Raymond, dan Ronald terlibat dalam sebuah proyek pembangunan infrastruktur teknologi informasi untuk latihan gabungan Tentara Nasional Indonesia. Narenda membangun setup Unified Communication dengan DC, Exchange, Mediation, dan OCS on...
9 April 2008Prodi Elektro ITB Menuju Dunia Melalui ABET
Bandung, itb.ac.id – Program Studi Teknik Elektro ITB telah mengajukan permohonan penilaian kepada ABET selaku Badan Akreditasi yang telah berpengalaman memberi akreditasi kepada berbagai program studi Universitas di dunia. Bersama dengan Teknik Fisika dan Teknik Kimia, Prodi Teknik Elektro melalui SK Rektor per Januari 2007 menyiapkan diri...
7 April 2008Tim Palapa HME ITB Terangi Desa
BANDUNG, itb.ac.id - Jika pada 1968 ITB menarik perhatian publik karena Iskandar Alisjahbana, dosen sekaligus alumni jurusan Teknik Elektro ITB, berhasil menyelesaikan satelit Palapa sebagai satelit komunikasi domestik pertama di Indonesia dan ketiga di dunia, tahun ini para mahasiswa elektro melakukan hal tepat guna yang serupa. Sekelompok...
5 April 2008Pemilu Raya KM ITB 2008
BANDUNG,itb.ac.id- Seperti halnya Provinsi Jawa Barat yang sedang sibuk dengan masa-masa pemilu Gubernur Jawa Barat periode 2008-2013. Kemahasiswaan di kampus ITB juga sedang menjalankan pesta demokrasi dalam acara pemilihan umum raya Keluarga Mahasiswa ITB yang bisa disebut dengan Pemira KM ITB yang berlangsung sejak tanggal 22 Februari 2008 yang...
5 April 2008Dr. Penia Kresnowati: Fellow Internasional For Women in Science 2008
Untuk yang kedua kalinya berturut-turut, karya peneliti wanita ITB diakui dunia dalam program For Women In Science. Pada penyelenggaraannya yang kesepuluh, program internasional kerjasama antara Unesco dan L'Oreal ini mengangkat Dr. Made Tri Ari Penia Kresnowati menjadi meraih "fellowship" internasional program ini. Untuk itu, Penia...
24 Maret 2008Rendy Saputra: Wirausahawan Mandiri!
Titik air membasahi hijaunya dedaunan, tampak puluhan mahasiswa ITB lalu lalang menembus rintik gerimis Desember. Berdiri sejak tahun 1959, Institut Teknologi Bandung menjadi tempat menempa diri bagi ribuan mahasiswanya. Hal ini juga berlaku bagi Rendy Saputra, Mahasiswa Teknik Minyak Angkatan 2004 yang beberapa waktu lalu (11/12), menyempatkan...
6 Februari 2008KMRG ITB, Berbagi Pengetahuan dengan Teknologi Informasi
Dengan visi berbagi pengetahuan, Knowledge Management Research Group (KMRG) ITB mendesain dan mengembangkan layanan on-line seperti digital library (digilib), otomasi perpustakaan dan sistem lain yang dapat menjadi wadah bagi user untuk berbagi pengetahuan. Dengan fasilitas yang disediakan KMRG, user dapat berbagi pengetahuan melalui interaksi...
16 November 2007